SuaraJabar.id - Forum Komunikasi dan Kerjasama Umat Kristiani Depok (FKKUKD) Jawa Barat membagikan takjil ke pengendara yang melintas di Jalan Margonda Depok sore tadi, Rabu (15/5/2019).
FKKUD membagikan sekitar 500 bungkus takjil kepada warga yang menjalani ibadah puasa.
"Ini merupakan salah satu wujud nyata bahwa warga Depok sangat toleransi antar umat beragama," kata Ketua FKKUKD, Martin Luteer.
Ia mengatakan, pembagian takjil ini sebagai bentuk solidaritas umat beragama. Sebagai pimpinan gereja dan umat kristiani Kota Depok, ia juga mendukung umat muslim melaksanakan ibadah puasa.
Baca Juga: Pizza Toleransi Agnes Claudia ke Ojol: Setiap Order Ada Campur Tangan Tuhan
"Harapan kami melalui pelaksanaan ibadah puasa bisa lebih mendekatkan seluruh umat muslim kepada Tuhan,” kata Martin.
Sekretaris FKKUKD, Denny Romulo menambahkan, umat kristen Kota Depok mendukung pemerintah dalam mendorong masyarakat agar senantiasa bersatu, tumbuh menjadi masyarakat yang harmonis dan tetap menjaga kota ini agar tetap kondusif.
"Kami sebagai umat kristiani ikut berpartisipasi menciptakan Kota Depok sebagai kota yang ramah lingkungan dan bersahabat,” katanya.
Kontributor : Supriyadi
Baca Juga: Pesan Dari Anak TK di Madiun Tentang Indahnya Toleransi
Berita Terkait
-
Ibadah Terganggu, Umat Buddha Cetya Mengadu ke DPRD DKI, Begini Jalan Tengahnya
-
Detik-Detik Amanda Manopo Hentikan Aktivitas saat Azan, Netizen: Toleransinya Luar Biasa
-
Jordi Onsu Ungkap Pengalaman Ikut Tafakur meski Bukan Umat Muslim: Biar Batin Gue Tenang
-
Pemerintahan Prabowo Diminta Tinjau Aturan yang Bertentangan dengan Kebebasan Beragama dan Berkeyakinan
-
Kumpulkan Kelompok Minor usai Pemilu, ICIR ke-6 Bakal Usung Tema Performing Democracy
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan