SuaraJabar.id - Mayat wanita tanpa busana yang ditemukan di Kampung Bungbulang Salaeurih RT 003/005 Kelurahan Babakan, Kecamatan Cibeureum, Kota Sukabumi, Jawa Barat akhirnya mulai terungkap. Mayat tanpa identitas itu ditemukan pada Senin (22/7/2019) pagi tadi.
Ketua Tim Penanganan Keluhan dan Informasi RSUD R Syamsudin SH, dr Wahyu Handriana mengatakan, wanita malang tersebut diketahui bernama Amelia Ulfa (22). Ulfa merupakan warga Jalan Prof Mohamad Yamin RT 02/09 Kecamatan Cianjur, Kabupaten Cianjur.
"Saat ini jenazah sudah berada di kamar jenazah," ujar Wahyu kepada sukabumiupdate.com - jaringan Suara.com, Senin sore.
Wahyu menuturkan untuk hasil autopsi secara keseluruhan diketahui nanti malam.
Baca Juga: Temuan Mayat di Magetan, Korban Mahasiswa Asal Timor Leste
"Untuk hasil autopsi akan diketahui nanti malam sekitar pukul 19.00 WIB," katanya
Hingga saat ini, belum diketahui pasti apa penyebab kematian wanita tersebut.
Sementara pihak keluarga dikabarkan sudah berada di RSUD R Syamsudin SH. Namun higga saat ini pihak keluarga yang masih terpukul menerima kabar tentang AUS belum dapat diwawancarai.
Berita Terkait
-
Polisi Temukan Luka Lebam dan Bercak Darah Pada Mayat Wanita Tanpa Busana
-
Penemuan Mayat Wanita Bugil di Sukabumi Jadi Tontonan Warga
-
Hendak Cari Kayu, Dua Pemuda Temukan Mayat Wanita Nyaris Tinggal Tengkorak
-
Terkuak, Mayat Bercincin Emas yang Mengambang di Ciliwung Bernama Amaliyah
-
Kondisi Telanjang, Mayat Endang Ditemukan Warga Tertelungkup di Jalanan
Terpopuler
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 1 Detik Jay Idzes Gabung Sassuolo Langsung Bikin Rekor Gila!
- Andre Rosiade Mau Bareskrim Periksa Shin Tae-yong Buntut Tuduhan Pratama Arhan Pemain Titipan
- Penantang Kawasaki KLX dari Suzuki Versi Jalanan, Fitur Canggih Harga Melongo
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Keluarga dengan Sensasi Alphard: Mulai Rp50 Juta, Bikin Naik Kelas
Pilihan
-
Tok! Carlo Ancelotti Dibui 1 Tahun: Terbukti Gelapkan Pajak Rp6,7 M
-
Sejarah Nama Kompetisi Liga Indonesia: Dari Perserikatan Kini Super League
-
Dear Pak Prabowo: Penerimaan Loyo Utang Kian Jumbo
-
Eks Petinggi AFF Kritik Strategi Erick Thohir, Naturalisasi Jadi Bom Waktu untuk Timnas Indonesia
-
Siapa Liam Oetoehganal? Calon Penerus Thom Haye Berstatus Juara Liga Belgia
Terkini
-
Janji Tinggal Janji? Tumpukan Sampah di Pasar Sukanagara Cianjur Jadi Bukti
-
BSU 2025: BRI Permudah Akses Bantuan Sosial Lewat BRImo dan AgenBRILink
-
EIGER Junior Berikan 2.000 Tas Sekolah untuk Anak-Anak di Pelosok Indonesia
-
Kejari Gaspol Usut Korupsi BUMD Jabar: 23 Saksi Diperiksa, Aset Eks Dirut dan Aliran Dana Diselidiki
-
Selamatkan Jurnalis! DPR RI Desak Pemerintah Buat Platform Digital 'Made in Indonesia'