SuaraJabar.id - Truk pengangkut semen dengan nomor polisi D 9877 VD masuk ke jurang di ruas jalan Lengkong - Mataram, tepatnya di Kampung Mekarsari RT 13/04, Desa Karanganyar, Kecamatan Jampang Kulon, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Kamis (17/10/2019).
"Kecelakaan terjadi sekitar pukul 07.30 WIB, diduga truk mengalami rem blong saat melewati turunun," ucap Sekdes Karanganyar, Kecamatan Jampangkulon Ayan Suratman, seperti diberitakan sukabumiupdate.com - jaringan Suara.com.
Ayun menuturkan, truk tersebut melaju dari arah Sukabumi menuju Jampang Kulon. Saat tiba di lokasi kejadian, truk tersebut tidak dapat mengerem sehingga menabrak pohon dan kemudian masuk jurang.
Setelah masuk ke jurang, sopir bus tersebut kata Ayun, langsung dilarikan ke RS.
Baca Juga: Tol Cipularang Ada Kecelakaan Lagi, Jasa Marga: Kontainer Rem Blong
"Sopir saat sedang dalam perawatan RSUD Jampang Kulon," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Terekam Dashcam, Sopir Truk Diserang Macan Kumbang saat Berhenti di Pinggir Jalan
-
Mobilitas Kendaraan Komersial Tinggi, Pengusaha Diharapkan Cek 5 Komponen Ini Cegah Rem blong
-
Detik-Detik Mengerikan! Bus di Thailand Alami Rem Blong, 18 Orang Tewas
-
Macet Parah di Pelabuhan Tanjung Priok Bikin Sengsara, Ratusan Sopir Truk Demo Kebijakan PT Pelindo
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Cianjur Rawan Predator Anak! Ada 17 Kasus Pencabulan dan Pemerkosaan
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI