Scroll untuk membaca artikel
Bangun Santoso
Selasa, 25 Februari 2020 | 10:18 WIB
Hujan lebat dan angin kencang di Depok. (Foto: Dok Tagana)

Denny menyebutk, lima titik itu meliputi belasan rumah dan SMP Negeri 16 rusak parah akibat angin kencang di RT 02/3 Kelurahan Cimpaeun, Kecamatan Tapos.

Kemudian tanah longsor di RT04/05 Kelurahan Cipayung Jaya, Kecamatan Cipayung, kawasan RW 03 dan RW 05 Kelurahan Sukamaju Baru, Kecamatan Tapos serta di SD Negeri Mekar Jaya 30 di Kelurahan Abadi Jaya, Kecamatan Sukmajaya dan rumah warga di Jalan Raya Keadilan, Kampung Rawa Denok, RW 12 Kelurahan Rangkapan Jaya Baru, Kecamatan Pancoran Mas.

"Jadi ada empat titik longsor bencana alam di Depok. Satu bencana angin puting beliung di wilayah Kelurahan Cimpaeun. Ada satu keluarga dengan empat orang diungsikan ke tempat aman, "

"Semua peristiwa ini sudah kami tangani. Melihat cuaca warga harus waspada karena curah hujan tinggi. Kami ucapkan terimakasih kepada unsur masyarakat, dan aparat keamanan yang sudah membantu evakuasi bencana alam ini," kata Denny.

Baca Juga: Bendungan Depok Siaga III, Warga Jakarta Diminta Waspada

Kontributor : Supriyadi

Load More