SuaraJabar.id - Seorang warga Kampug Cioray, Desa Palasarihilir, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi, tewas tersambar petir.
Korban bernama Ujang Ismat (34) alias Abud itu tersambar saat melihat orang memancing pada Selasa (2/6/2020) sore.
Saat itu, tak hanya Ismat saja, karena seorang temannya Iyan alias Ujang juga terkena sambaran petir namun dirinya selamat.
Camat Parungkuda Amir Hamzar mengatakan, peristiwa tersebut terjadi sekitar pukul 17.00 WIB di saat hujan deras mengguyur.
Baca Juga: Geram karena Pamer Foto Eks Suami, Anggota Ormas Gebuki Pacar hingga Bonyok
Ketika melihat yang sedang memancing di kolam pemancingan, korban dan temannya itu kemudian membakar kayu dan tiba-tiba petir menyambar.
"Sedang melihat orang memancing tiba-tiba tersambar petir, 2 orang dibawa ke RSUD Sekarwangi Cibadak satu orang meninggal," katanya seperti dilaporkan Sukabumiupdate.com--jaringan Suara.com, kemarin.
Menurut Amir, kini jenazah korban sudah dibawa ke rumah duka Kampung Cioray RT 36/3. Sedangkan untuk satu lagi korban sambaran petir masih dalam perawatan.
"Di RS dalam perawatan," katanya.
Baca Juga: Janda Dibunuh Pakai Palu karena Tolak ML, Mayatnya Diseret, Dibuang ke Laut
Berita Terkait
-
Pernah Kejadian di Indonesia, Pemain Peru Tewas usai Tersambar Petir di Lapangan
-
Tersambar Petir, 13 Anak Tewas di Gereja Kamp Pengungsi Uganda
-
Dua Prajurit TNI Tersambar Petir di Mabes Cilangkap, Keduanya Dilarikan ke Rumah Sakit
-
Ungkap Bukti CCTV Kasus Sambo di Duren Tiga, Anggota Timsus Polri: Kamera yang Tersambar Petir, Bukan DVR-nya
-
Nekat Mancing saat Hujan, Pria di Penjaringan Tewas Tersambar Geledek
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan