SuaraJabar.id - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil ramai diperbincangkan publik setelah dirinya memutuskan untuk mendaftar sebagai relawan vaksin COVID-19. Berikut profil Ridwan Kamil, tokoh politik Tanah Air yang menjadi relawan vaksin COVID-19.
Pria yang akrab disapa Emil ini diketahui telah melaksanakan suntik vaksin pada 28 Agustus 2020 di Puskesmas Garuda Bandung. Pengalaman Gubernur Jawa Barat disuntik vaksin COVID-19 itu bagikan melalui akun sosial medianya.
Emil mengaku, ia memutuskan untuk mendaftar sebagai relawan vaksin karena ingin menjadi saksi perkembangan pengobatan COVID-19 di Indonesia. Selain itu, ia juga ingin menghilangkan keresahan akan adanya kabar hoaks terkait vaksin dari perusahaan China tersebut.
Meski begitu, keputusan tersebut menimbulkan pro dan kontra di kalangan netizen. Banyak netizen yang mengaku bangga sekaligus mendoakan agar kondisi Emil selalu dalam keadaan sehat, namun tak sedikit yang menghujat aksi tersebut dan menyebut bahwa vaksin yang disuntikkan haram. Untuk mengenal lebih dekat sosok Emil, berikut profil lengkapnya.
Baca Juga: Musni: Yth Pak Gubernur Jabar, Cukup Bapak Saja Disuntik Vaksin Produk Cina
Latar Belakang
Pria bernama lengkap Muhammad Ridwan Kamil ini lahir di Bandung, 4 Oktober 1971. Ia merupakan putra dari pasangan Atje Misbach Muhjiddin dan Tjuju Sukaesih. Emil menempuh sekolah dasar di SDN Banjarsari III Bandung, Jawa Barat, Indonesia (1978-1998).
Pada tahun 1996, Emil menikahi Atalia Praratya yang kini kerap dipanggilnya dengan nama "Cinta". Keduanya dikaruniai putra dan putri bernama Emmiril Khan Mumtadz dan Camillia Laetitia Azzahra.
Riwayat Pendidikan Ridwan Kamil
Ridwan Kamil bersekolah di SMP Negeri 2 Bandung, Jawa Barat, Indonesia (1984-1987). Emil tumbuh besar di Kota Kembang, ia juga merupakan alumni dari Institute Teknologi Bandung bergelar Sarjana Teknik Arsitektur.
Baca Juga: Profil Sutrisna Wibawa, Selesai Jabatan Rektor UNY Nyabup di Gunungkidul
Setelah menyelesaikan pendidikan perguruan tingginya, Emil melanjutkan studi S2-nya ke California, Amerika Serikat, tepatnya di University of Berkeley pada tahun 1999-2001 bergelar Master of Urban Desaign (M.U.D).
Berita Terkait
-
Pengakuan Mengejutkan! Pria Ini Klaim Dirinya Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Bukan Ridwan Kamil?
-
Konflik Panas, Ridwan Kamil Bantah Skandal dengan Lisa Mariana, Tempuh Jalur Hukum!
-
Akhirnya! Ridwan Kamil Buka Suara dan Tempuh Jalur Hukum Soal Tudingan Lisa Mariana
-
Lisa Mariana Dipolisikan, Ini 5 Fakta Terbaru Kasusnya dengan Ridwan Kamil
-
Resmi! Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana ke Bareskrim Polri Terkait UU ITE
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura