SuaraJabar.id - Nikita Mirzani selalu mengingatkan teman-temannya agar tak mengabadikan adegan syur ke dalam bentuk digital. Dia sudah melakukannya jauh sebelum kasus video syur Gisella Anastasia bikin gaduh belakangan ini.
"Gue selalu bilang sama temen-temen gue, kalau ada apa-apa nggak usah divideoin lah. Konsumsi pribadi biar gue aja yang menikmati," kata Nikita Mirzani di Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (8/1/2021).
Bukan tanpa sebab, janda anak ini menilai mengabadikan momen intim dalam bentuk digital memiliki konsekuensi besar. Meski tak menyebarkan, bisa saja kecolongan seperti kasus yang dialami Gisel saat ini.
"Kan kalau kita merekam video otomatis ada konsekuensinya. Bisa HP hilang, atau HP rusak kita benerin di toko terus bisa diambil, kan harus pikirin jangka panjangnya," ujarnya.
Baca Juga: Gisella Anastasia Minta Maaf Lagi Jadi TSK Video Syur: Saya Menyesal...
Jika sudah kecolongan seperti kasus Gisel, kata Nikita tak banyak yang bisa dilakukan selain menjadikan sebuah pelajaran ke depannya.
"Tapi kan ya nasi sudah jadi bubur, ya jadiin pelajaran aja buat semuanya," ucap dia.
Seperti diketahui, Gisella Anastasia dan Nobu telah ditetapkan jadi tersangka dalam kasus video syur. Keduanya pun terancam hukuman penjara maksimal 12 tahun.
Nobu sendiri sudah meminta maaf, usai diperiksa di Polda Metro Jaya pada 4 Januari lalu. Di situ, Nobu mengaku menyesali perbuatannya.
Sementara Gisella Anastasia menggelar konfrensi pers Rabu (6/1/2021) di Hotel Four Seasons, Jakarta.
Baca Juga: Gisella Anastasia Sudah Lebih Tenang, Lihat Ekspresinya Usai Diperiksa
Hari ini, Jumat (8/1/2020), Gisella Anastasia kembali jalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya. Gisel diperiksa 9 jam lebih.
Berita Terkait
-
Minggu Depan, Penyidik Periksa Saksi dari Vadel Badjideh
-
Vadel Badjideh Sanggah Bukti Nikita Mirzani, Klaim Punya Alibi untuk Kasus Dugaan Penganiayaan
-
Kasus Vadel Badjideh Naik Sidik, Penyidik Jadwalkan Pemanggilan ke Pacar Laura Meizani
-
Dengar Cerita Saksi di Kasus Vadel Badjideh, Emosi Nikita Mirzani Meledak
-
Jadi Saksi di Kasus Vadel Badjideh, Annisa Ungkap Lolly Nangis-Nangis di Apartemen Jam 12 Malam
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Kirim Uang ke Luar Negeri? Ada Hadiah Menarik dari BRImo
-
Sokong Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024
-
Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Siapkan Penanganan Tanggap Darurat
-
Pengen Daftar BRI UMKM EXPO (RT) 2025, Ikuti Langkah-langkah Berikut!
-
Laba BRI Tembus Rp45,36 Triliun, UMKM Jadi Kunci Pertumbuhan