SuaraJabar.id - Sebuah orderan super singkat diterima oleh seorang tukang ojek online. Cerita itu dibagikan oleh seorang pelanggan yang kemudian viral di sosial media.
Dilansir dari video yang dibagikan oleh akun TikTok @puji085, tampak seorang driver ojol sedang memesan makanan di sebuah kedai yang terletak di sebuah pusat perbelanjaan.
Begitu makanan selesai dibungkus dan diterima si pengemudi ojol, ia pun melangkahkan kakinya untuk mengantar makanan tersebut ke si pelanggan.
Bukan turun ke parkiran menuju motornya, driver ojol itu justru melangkahkan kaki ke seseorang yang duduk tak jauh dari letak kedai tersebut.
Baca Juga: Ngotot Melaju saat Lampu Merah, Driver Ojol Ini Berujung Apes
Hanya butuh 6 langkah bagi driver ojol itu mengantarkan pesananan si pelanggan.
Kontan, bisa jadi pesanan tersebut adalah pesanan terdekat yang pernah diterimanya. Teman-teman ojolnya yang duduk di sekitar mereka pun hanya melongo melihat driver itu mengantar pesanannnya.
"Customer terdekat, teman-temannya pada bingung donk," tulis si pemilik akun TikTok yang diduga merupakan pelanggan ojol yang memesan makanan tersebut.
Sontak, pemandangan pesanan super singkat itu menarik perhatian warganet.
"Yang enggak tahu, trik kayak begini lebih sedikit ngeluarin biaya karena banyak diskonan di ojol. Kalau cash mahal, betul kan bun?" tulis @KakRos.
Baca Juga: Nekat Terobos Lampu Lalu Lintas, Ojol Kena Seruduk TransJakarta
"Syukurlah, rezeki bapaknya. Tapi semoga tidak banyak yang niru walaupun ada diskon aplikasi ojolnua, karena kawan saya disuspen gara-gara beginian. Dituduh order tuyul tipu-tipu," tulis @OkiAndrea******.
"Titik antarnya jangan sama dengan restonya ya, kasihan ojolnya nanti sistem melihatnya seperti orderan fiktif," imbuh @M2N.
Berita Terkait
-
Melihat Perjalanan Perupa Korsel Hyun Nahm di Indonesia Lewat Pameran Kawah Ojol
-
Nia Ramadhani Tetap Suka Jajan di Ojol meski Punya Chef di Rumah, Total Belanjanya Bikin Melongo
-
Berapa Penghasilan Driver Ojol seperti Suami Ira Swara? Banting Setir demi Penuhi Kebutuhan Keluarga
-
Penghasilan Suami Ira Swara Banting Setir Jadi Ojol, Dulunya Seorang Arsitek
-
Ulasan Buku Badu dan Kue Pesanan: Membangun Rasa Percaya Diri Sejak Dini
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan