SuaraJabar.id - Warga Kampung Cipalegor Desa Kiarajangkung Kecamatan Sukahening Kabupaten Tasikmalaya digegerkan penemuan mayat seorang pria di atas bebatuan sungai di bawah jembatan Jalan Raya Ciawi-Singaparna (Cisinga), Jumat (22/1/2021). Diketahui, mayat tersebut bernama Iwa K (55).
Dikutip dari Ayobandung.com--media jaringan Suara.com, jasad Iwa ditemukan posisi tertelungkup di atas batu dengan kondisi leher terlilit sarung. . Saat ditemukan, korban mengenakan baju berwarna abu-abu dan celana cokelat.
Kapolsek Cisayong AKP Ajat Sudrajat mengatakan, dari hasil pemeriksaan saksi, pria yang memiliki nama panjang Iwa Kartiwa adalah warga sekitar.
"Kami mendapat laporan dari masyarakat soal temuan mayat dan setelah cek TKP ternyata benar, jasad tersebut berada di atas batu aliran sungai Cideres di bawah jembatan," ujar Ajat, Jumat (22/1/2021).
Baca Juga: Iwa K Meninggal Dunia, Ajat Sudrajat: Sebelumnya Hilang 3 Hari
Menurutnya, dari keterangan keluarga korban, pria beusia 55 tahun tersebut hilang sejak 3 hari lalu dengan alasan untuk membeli obat.
"Dari keterangan keluarga bahwa korban ini memiliki riwayat suka pusing," ucapnya.
Ajat menambahkan, pada wajah korban terdapat luka dan leher terlilit kain sarung. "Korban diduga tergelincir dan terjatuh," ungkapnya.
Tim identifikasi Polresta Tasikmalaya yang datang ke lokasi kejadian langsung mengolah Tempat Kejadian Perkara (TKP) dan mengevakuasi jenazah ke kamar mayat RSUD dr Soekardjo.
Baca Juga: Sebelum Meninggal, Keluarga Sebut Iwa K Sering Pusing Kepala
Berita Terkait
-
Pakai Celana Gambar Doraemon, Wanita Tanpa Identitas Ditemukan Tewas Menggambang di Penjaringan
-
Usai Jurnalis Tewas di Hotel, Kini Mayat Wanita Bercelana Doraemon Ngambang di Kali Cengkareng
-
Ortunya Tega Banget, Bayi Ditemukan jadi Mayat di Tumpukan Sampah Kawasan Tanah Abang
-
Kronologi Temuan Mayat Ibu dan Anak Dalam Toren di Tambora, Berawal dari Laporan Kehilangan
-
Mayatnya Diduga Disembunyikan di Toren Air, Polisi Kejar Terduga Pembunuh Ibu-Anak di Tambora
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Modal Semangat dan Keberanian, Suryani Buktikan Perempuan Bisa Naik Kelas
-
Lucky Hakim Liburan ke Jepang Tuai Kritik, Dedi Mulyadi Sentil Soal Etika Pejabat!
-
Cari Titik Temu, Bupati Bogor Ajak Duduk Bersama Bahas Isu Viral Kades Minta THR
-
BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H