SuaraJabar.id - Artis Gisella Anastasia terus dihujat warganet setelah tersandung kasus video syur bersama Micahel Yukinobu de Fretes alias Nobu. Warganet kali ini membahas kenapa Gisel, sapaan akrabnya, tak langsung ditahan.
Haters bahkan membandingkan Gisel dengan Vanessa Angel yang dipenjara meski masih memberi ASI pada bayinya. Mereka menilai hukum Indonesia tak berlaku adil.
Argumen warganet muncul di unggahan terbaru Gisella Anastasia di Instagram saat mengucapkan selamat ulang tahun untuk kekasihnya, Wijaya Saputra alias Wijin.
Selain singgung ketidakadilan, ada juga yang menilai Gisel tak tahu malu karena tetap eksis di media sosial.
Baca Juga: Respons Gading Marten Ditanya Kabar Rencana Pernikahan Gisel dan Wijin
"Vanessa punya bayi yang ASI aja di penjara. Lha ini anak udah gede jadi alasan. Gitu nggak sih ?" komentar akun @secretbyfebhybiee_malang.
"Vanessa aja dipenjara, lah ini muka tembok nggak di penjara dengan alasan anak kecil, nggak adil ya Gem," timpal akun @dhe_anah91.
"Kok Vanessa Angel yang punya anak kecil dipenjara? Kenapa ya hukum di Indonesia nggak adil?" seru akun @ariearmando.
"Salut sama @vanessaangelofficial lebih taat hukum, padahal dia punya anak bayi yang masih menyusui dan nggak ada bukti videonya, lah yang ini @gisel_la jelas jelas ada bukti video dan badannya aja udah ditonton 1 Indonesia malah nggak dihukum," timpal akun @kautsarara.
Apa yang dialami Gisel dan Vanessa sebenarnya berbeda. Vanessa dipenjara lantaran putusan yang diterima terkait kasus narkoba melalui pengadilan sudah berkekuatan hukum tetap.
Baca Juga: Pekan Depan, Polisi Olah TKP Kasus Video Syur Gisel di Hotel Medan
Saat kasus Vanessa Angel belum disidang, aparat hukum juga sudah menerapkan sisi kemanusiaan. Dia cuma dijadikan tahanan kota mengingat lagi hamil kala itu.
Berita Terkait
-
Ditemani Gisella Anastasia, Naysilla Mirdad Wujudkan Salah Satu Keinginan Paling Besar
-
Emoji Cinta Gading Marten untuk Gisel di Hari Ulang Tahun Roy Marten
-
Deretan Artis yang Tetap Kompak dan Harmonis Meski Sudah Cerai
-
Ramai Dituduh Goda Suami Jessica Iskandar, Gisella Anastasia Angkat Bicara
-
Dari Panggung Hiburan ke Dunia Kecantikan: 7 Selebriti Ini Sukses Jadi Bos Skincare
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
Terkini
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H
-
Program BRI Menanam Grow & Green: Meningkatkan Ekosistem dan Kapasitas Masyarakat Lokal
-
Dedi Mulyadi Skakmat PTPN: Kenapa Tanah Negara Disewakan, Perkebunannya Mana?
-
Gubernur Dedi Mulyadi Libatkan Pakar, Evaluasi Besar-besaran Kegiatan Ekonomi di Pegunungan Jabar
-
Menjelang Lebaran, Wamen BUMN Pastikan Kesiapan Stok Uang