SuaraJabar.id - Seorang penjual cilok mengalami nasib malang usai menerima sebuah pesanan dari pelanggannya. Ia tertipu si pelanggan yang meminta dibuatkan cilok senilai Rp 25 ribu.
Kisah penjual cilok itu pun menuai perhatian warganet.
Penjual bernama Lukman itu menceritakan bahwa dirinya sudah menunggu si pelanggan selama 2 jam lamanya ketika cilok pesanan itu siap.
Ia menceritakan kronologi dikerjai pelanggan itu lewat TikTok yang kemudian dibagikan oleh akun akun instagram @energisolo.
Baca Juga: Pria Ini Niatnya Prank Kasir Minimarket, Endingnya Malah Syok
"Yang ngerjain orang usaha,,bener" #gadaakhlak," tulis dia pada caption pada unggahan tersebut.
Dalam video itu, sang penjual menggambarkan kronologi bagaimana dirinya mendapatkan order fiktif tersebut.
"Buat yang pesen cilok Rp 25 ribu, tolong jangan mempermainkan kami. Bagi saya orang gak punya, Rp 25 ribu itu besar. Tega kah kalian?," curhat sang penjual.
Ia pun menunjukkan cilok-cilok yang dia jual tersebut.
"Saya ini tulang punggung keluarga. Saya rela kepanasan untuk bapak ibu saya. Setelah sampai lokasi menunggu 2 jam gak ada kabar. Terima kasih prank kalian ke rakyat kecil benar-benar berhasil," tambahnya.
Baca Juga: Viral Wanita Nangis Ditinggal Nikah Jelang Ulang Tahun, Ternyata demi Prank
Sejak diunggah saat malam tahun baru, video itu sudah ditonton lebih dari 23 ribu kali dan mendapat beragam komentar dari warganet.
"Mungkin dg cara inilah Allah mengangkat derajat seorang hamba. Viral banyak yg doain Insyaa Allah diganti oleh Allah rejeki yg berkah melimpah.. Aamiin aamiin yaa Rabb," tulis @ayunoer*****.
Lalu ada juga yang berkomentar, "Azab orang suka ngeprank, mati nya juga di prank, udah mati eh idup lagi eh abis idup lagi eh taunya mati beneran," tulis @nikm****.
Berita Terkait
-
Jadi Penjual Cilok, Bisnis Sidik Eduard Pernah Nyaris Bangkrut Gara-Gara Review Jelek Food Vlogger
-
Ratusan Ribu Panggilan Darurat 112 Diterima BPBD DKI: Ternyata Cuma Orang Iseng Call Prank!
-
Siapa Istri Sidik Eduard? Dicibir Tak Bawa Rezeki buat Suami: Setelah Nikah Turun Banget
-
Jejak Digital Baim Wong Pecahkan Telur di Wajah Anak Bikin Geram, Ini Deretan Bahayanya Menurut Ahli
-
Tanpa Gengsi, Selvi Ananda Nikmati Jajanan Pinggir Jalan di Kampung Batik Kauman
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang