SuaraJabar.id - Wisata Bandung memang lengkap. Tak hanya kaya akan wisata alam, namun banyak lokasi unik yang cocok untuk nongkrong, sekaligus menyantap hidangan. Tak terkecuali 7 kafe hits di Bandung ini.
Bandung menjadi kota yang kerap diserbu warga Jawa Barat, termasuk DKI Jakarta, untuk berlibur. Selain keindahan alam yang diciptakan Tuhan, investor pun tak ragu untuk menggelontorkan dana demi menghadirkan spot favorit.
Kafe menjadi salah satu yang menjamur di Bandung. Para pemilik berlomba-lomba untuk menghadirkan daya tarik, baik itu lewat olahan makanan yang lezat, maupun desain interior yang unik dan keren.
Dengan begitu, dalam satu kunjungan, tamu tak hanya kenyang perut, namun juga kenyang konten untuk media sosial. Ada banyak spot keren di setiap tempat yang cocok untuk berfoto.
Baca Juga: 10 Tempat Wisata Bandung Barat Antimainstream, Bikin Liburan Jadi Tak Membosankan
Berikut ini 7 cafe yang cocok untuk dikunjungi, untuk melengkapi agenda Wisata Bandung. Setiap tempatnya memiliki keunggulan makanan maupun tema bangunan yang unik.
1. Utara Cafe
Utara Cafe terkenal dengan bangunan khas mirip rumah Eskimo yang ada di Kutub Utara. Kafe keren ini memiliki bangunan dua lantai yang juga dipercantik dengan pepohonan hijau nan asri.
Utara Cafe berlokasi di Ciburial, kecamatan Cimenyan, Kota Bandung. Utara Cafe buka pukul 11.00-22.00 WIB. Makanan dan minumannya cukup lengkap dengan harga yang terjangkau.
2. Picknik Kaliki
Baca Juga: 13 Tempat Wisata Bandung Hits 2021
Picknik Kaliki memiliki desain interior yang keren banget. Kafe yang berada di roof top ini memiliki sebuah mobil Volkswagen yang jadi icon dari kafe ini.
Berita Terkait
-
Ide Liburan Nataru Anti Boncos: Rekomendasi Wisata Gratis di Bandung & Jogja
-
5 Rekomendasi Destinasi Liburan Keluarga di Bandung, Super Nyaman!
-
Eksplorasi 5 Museum di Bandung: Wisata Edukasi dengan Pesona Sejarah
-
5 Rekomendasi Self Photo Studio di Bandung Tahun 2024, Bikin Foto Ciamik!
-
6 Tempat Makan di Dago Bandung dengan Pemandangan yang Indah, Wajib Kamu Kunjungi!
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H
-
Program BRI Menanam Grow & Green: Meningkatkan Ekosistem dan Kapasitas Masyarakat Lokal
-
Dedi Mulyadi Skakmat PTPN: Kenapa Tanah Negara Disewakan, Perkebunannya Mana?
-
Gubernur Dedi Mulyadi Libatkan Pakar, Evaluasi Besar-besaran Kegiatan Ekonomi di Pegunungan Jabar