SuaraJabar.id - Kebun Teh Kemuning. Apa saja aktivitas menarik Kebun Teh Kemuning? Kebun Teh kemuning adalah tempat wisata menarik yang ada di Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah.
Wisata perkebunan teh ini menarik dikunjungi karena hamparan pohon teh yang tertata rapi, dengan suasana alam yang menyegarkan. Wisata alam ini sangat cocok untuk mendinginkan pikiran dari segala macam hiruk pikuk rutinitas yang menjemukan setiap harinya.
Kebun teh kemuning memiliki panorama alam yang sungguh mengagumkan. Pengunjung akan melihat kabut yang cukup menaungi kawasan ini, karena memang letak obyek wisata ini dekat dengan Candi Cetho dan Sukuh.
Angin semilir membawa damai dalam ketenangan. Langit biru dan awan putih yang menaungi tampak begitu pas dengan hijaunya alam di bawahnya.
Baca Juga: Taman Batu Purwakarta, Rasakan Berenang Menyatu Dengan Alam
Tak salah, tempat ini sering dijadikan sebagai tujuan wisata dari kalangan remaja hingga keluarga. Lalu, apa saja aktivitas menarik di Kebun Teh Kemuning? Berikut informasi selengkapnya.
1. Outbound
Di kebun Teh Kemuning, pengunjung dapat melakukan aktivitas outbound sport lainnya seperti biking, camping dan sebagainya. Selain itu ada juga flying fox dengan ketinggian 9 meter.
Rute yang dilewati memiliki panjang sekitar 70 meter. Untuk mencoba wahana ini cukup terjangkau, yakni Rp10.000 per-orang.
2. Bersepeda
Bagi yang suka bersepeda atau gowes, bisa mencoba aktivitas yang satu ini saat berada di Kebun Teh Kemuning. Di sini ada dua pilihan jalan yang dapat ditempuh oleh para pesepeda di medan jalan yang berupa rabat beton dengan luas sekitar 3 meter.
Pilihannya antara ke Barat ke Dusun Sumbersari dengan medan yang lumayan landai sedangkan rute ke Timur memiliki medan cukup terjal dan naik mengarah ke Padepokan Segara Gunung.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Tempat Wisata Kudus, Ada yang Suasananya Mirip di Jepang
3. Terdapat Wahana Seru
Di Kebun Teh Kemuning terdapat beberapa wahana seru yang dapat dilakukan ketika berada di sini. Misalnya, Paintball yang tersedia paket kelompok maksimal satu kelompoknya 10 orang.
Berita Terkait
-
5 Tempat Wisata di Rantau Prapat untuk Liburan dan Wisata Air yang Kids Friendly
-
Bukan Cuma Pemandangan, Ini 5 Makanan Khas Kopeng yang Harus Dicicipi Wisatawan
-
4 Tempat Wisata Favorit Indramayu, Dedi Mulyadi Minta Lucky Hakim Ajak Anak Main di Daerah Sendiri
-
5 Rekomendasi Tempat Wisata Hits untuk Liburan Bareng Keluarga di Bogor
-
Kepulauan Seribu: Dulu Tempat Healing Anak Kost, Kini Jadi Surga Wisata Mewah
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Semua Maskapai China Stop Beli Pesawat Boeing Imbas Perang Dagang dengan AS
-
Dear Pak Prabowo! Orang RI Kini Cemas, Mau Belanja Kudu Mikir 1.000 Kali
-
Weton Rabu Pon Menurut Primbon Jawa: Karakter, Pantangan, dan Tips Menghindari Kesialan
-
Kiper Berdarah Belanda Klarifikasi Soal Patrick Kluivert: Fokus Pekerjaan Sendiri
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melesat Hampir Tembus Rp2 Juta/Gram
Terkini
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang
-
Keberlanjutan Kinerja Jangka Panjang, BRI Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham
-
Berkat BRI, Pengusaha Kue Tien Cakes and Cookies Capai Omzet Puluhan Juta