Scroll untuk membaca artikel
Ari Syahril Ramadhan
Senin, 07 Februari 2022 | 14:36 WIB
Pemkot Cimahi melakukan pemeriksaan terhadap siswa yang menjadi kontak erat pasien COVID-19 di Puskesmas Cimahi Tengah, Senin (7/2/2022). [Suara.com/Ferrye Bangkit Rizki]

"Tujuannya kita memeriksa kontak erat karena di sekolah ini ada beberapa siswa dan guru yang terkonfirmasi positif," sebutnya.

Setelah menjalani swab test ini, guru dan siswa yang merupakan kontak erat diharuskan menjalani isolasi mandiri hingga hasilnya keluar.

"Tidak boleh ke sekolah dulu sampai keluar hasilnya 4-5 hari. Hasilnya menunggu, akan dikirim ke Labkesda Jabar," ujarnya.

Kontributor : Ferrye Bangkit Rizki

Baca Juga: Cegah Peradangan Jantung, CDC Ingin Jeda Penyuntikkan Dosis Keempat Vaksin Covid-19 Diperpendek

Load More