SuaraJabar.id - Kartu Prakerja Gelombang 23 segera dibuka, berikut cara daftar Kartu Prakerja Gelombang 23 dan syarat pemerima Kartu Prakerja Gelombang 23.
Anda juga bisa daftar Kartu Prakerja Gelombang 23 lewat HP. Berikut syarat daftar Kartu Prakerja Gelombang 23:
1. WNI berusia 18 tahun ke atas;
2. Tidak sedang menempuh pendidikan formal;
Baca Juga: RESMI Link Daftar Kartu Prakerja 2022 di Situs Pemerintah
3. Sedang mencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja, seperti pekerja/buruh yang dirumahkan dan pekerja bukan penerima upah, termasuk pelaku usaha mikro & kecil;
4. Bukan penerima bantuan sosial lainnya selama pandemi COVID-19;
5. Bukan Pejabat Negara, Pimpinan dan Anggota DPRD, ASN, Prajurit TNI, Anggota Polri, Kepala Desa dan perangkat desa dan Direksi/Komisaris/Dewan Pengawas pada BUMN atau BUMD;
6. Maksimal 2 NIK dalam 1 KK yang menjadi Penerima Kartu Prakerja.
Cara Daftar Kartu Prakerja:
1. Kunjungi laman https://dashboard.prakerja.go.id/daftar dari browser HP
2. Jika belum memiliki akun Prakerja, buat akun dengan mengisi alamat email atau nomor HP dan password
3. Klik 'Daftar'
4. Masukkan kode verifikasi yang dikirim melalui email atau SMS
5. Jika sudah memiliki akun Prakerja, langsung klik 'Masuk'
6. Pada laman verifikasi KTP, isi NIK, nomor KK dan tanggal lahir, lalu klik Lanjut
7. Lengkapi data diri dan pastikan data yang dimasukkan sudah sesuai
8. Pastikan juga nama lengkap dan nama ibu kandung yang dimasukkan sudah sesuai
Jika data tidak sesuai, dapat menghubungi Dukcapil melalui telepon 1500537, Whatsapp/SMS 08118005373, email callcenter@dukcapil.kemendagri.go.id, atau kunjungi kantor Dukcapil terdekat untuk dilakukan pengecekan lebih lanjut.
9. Lanjutkan ke verifikasi foto e-KTP, ambil foto menggunakan handphone
10. Unggah foto KTP dan perhatikan ketentuan yang tercantum agar proses verifikasi e-KTP berjalan lancar
11. Jika data yang dimasukkan sudah sesuai, langkah berikutnya adalah verifikasi nomor handphone
12. Klik Kirim OTP
13. Masukkan kode OTP yang telah dikirimkan via SMS ke No HP
14. Selanjutnya, isi Pernyataan Pendaftar sesuai dengan kondisi sampai selesai, klik Oke
15. Lakukan Tes Motivasi & Kemampuan Dasar
16. Klik Mulai Tes
17. Pilih Gelombang, lalu klik Gabung
18. Muncul konfirmasi pilihan Gelombang, cek apakah sudah sesuai, klik Gabung
19. Muncul Persetujuan Prakerja yang berisi beberapa pernyataan. Klik 'Saya Menyetujui' untuk dapat lanjut ke tahap berikutnya
20. Tunggu notifikasi kelolosan melalui SMS dan email setelah penutupan gelombang. Jika belum lolos, bisa ikut gelombang berikutnya yang dapat dipilih kembali di dashboard akun masing-masing.
Demikian informasi Kartu Prakerja gelombang 23 tahun 2022.
Berita Terkait
-
Duit Gratis? Begini Cara Top Up Gopay Pakai Kartu Prakerja Terbaru
-
Sultan Minta Peningkatan Kompetensi Kartu Prakerja Disesuaikan dengan Program Unggulan Pemerintah
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
-
10 Tahun Jokowi, Bansos BLT Hingga PKH Tekan Angka Kemiskinan Ekstrem
-
Menko Airlangga Dapat Rapor Merah dari BPK: Ribuan Peserta Kartu Prakerja Tak Memenuhi Syarat
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura