SuaraJabar.id - Pelatih Persib Bandung Robert Alberts menginginkan anak asuhnya dapat memetik tiga poin penuh pada laga kontra Persija Jakarta, Selasa (28/2/2022) besok).
Laga Persib vs Persija sendiri bakal digelar di di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.
Tiga poin penuh dibutuhkan Maung Bandung untuk memperbesar peluang mendapat hasil terbaik di akhir kompetisi nanti.
Saat ini, Persib mengantongi 54 poin dari 16 kemenangan, enam seri dan lima kali kalah dari 27 laga.
Robert Alberts mengatakan saat ini anak asuhnya tengah fokus mempersiapkan diri untuk laga sengit yang akan berlangsung besok. Ia sesumbar skuad Maung Bandung akan menunjukan agresivitasnya untuk memenangkan pertandingan sarat gengsi ini.
“Kami tidak pernah melihat ke belakang. Yang terpenting, sebagai sebuah tim, kami bisa menunjukkan kualitas yang kami miliki, agresivitas dalam bermain dan kegigihan untuk menjadi pemenang,” ujarnya dikutip dari laman resmi klub, Senin (28/2/2022).
Pelatih asal Belanda itu, menjelaskan melihat ke belakang yang dimaksud adalah catatan pertemuan Persib dan Persija.
Selain mental para pemain, Robert juga berharap para anak asuhnya bisa dengan jeli melihat permainan dan menerapkan kerja sama yang baik.
“Kami juga harus bermain secara cerdik, karena di laga ini tentu saja, kami menginginkan kemenangan,” katanya.
Baca Juga: Persija Kembali Didampingi Sudirman Jelang Derby Kontra Persib
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Hilangnya Mobil dan HP Buka Tabir Pembunuhan Driver Taksi Online di Tol Jagorawi
-
Mahasiswi Unpak Jatuh dari Lantai 3 Gedung Manajemen, Dekan FEB: Korban Masih Perawatan Intensif
-
Cianjur Gawat Darurat Longsor! Satu Rumah Tertimbun, BPBD Himbau Pengungsian Massal Saat Hujan Deras
-
Jembatan Putus dan Jalan Terisolasi! 5 Kecamatan di Cianjur Dihantam Banjir-Longsor Dahsyat
-
Kesaksian Mengerikan Saksi Penemuan Mayat Pria di Tol Jagorawi KM 30 Citeureup Bogor