SuaraJabar.id - Kampung Sukawayana dan Kampung Legok Peuteuy, Desa Cikakak, Kecamatan Cikakak, Kabupaten Sukabumi mengalami kerusakan akibat bencana pergerakan tanah pada Kamis (3/3/2022).
Puluhan rumah tersebut mengalami kerusakan dengan tingkat yang berbeda-beda. Ada yang rusak berat, ada juga yang mengalami retak dingding dan lantai.
Dari keterangan Kapolsek Cikakak, AKP Catur Budiono, pergerakan tanah atau longsor dipicu akibat hujan deras yang mengguyur beberapa hari terakhir.
"Awalnya empat rumah dan saat ini sebanyak tujuh rumah mengalami rusak berat dan 21 rumah mengalami retak," kata Catur.
Baca Juga: Pantai Palabuhanratu Sukabumi Dipenuhi Sampah, Ini Penyebabnya
Catur menjelaskan, para korban telah mengungsi ke rumah keluarga lainnya dan tinggal sementara di tetangga terdekat yang tidak terdampak.
"Saat ini masih pendataan, sementara warga yang menjadi korban berjumlah 7 KK dan sudah mengungsi semua," paparnya.
Catur menambahkan, tidak ada korban jiwa dalam kejadian Pergerakan Tanah tersebut.
"Taksiran kerugian dan jumlah warga yang terdampak masih dalam pendataan lanjutan," pungkasnya.
Baca Juga: Jalur Maut Cianjur-Sukabumi Tewaskan Pengendara Motor, Korban Terlindas Truk
Berita Terkait
-
Mengenal Masjid Al Jabbar Karya Ridwan Kamil, Utang Pembangunannya Dibongkar Dedi Mulyadi
-
Lawan Ridwan Kamil, Lisa Mariana Akan Konferensi Pers Meski Kondisi Mental Tak Stabil
-
Warga Jabar yang Taat Pajak Jangan Iri karena Tak Dapat Pemutihan, Dedi Mulyadi Siapkan Surprise
-
Nyalakan Sirine Darurat, Sopir Ambulans Bukan Bawa Pasien Tapi Warga yang Ingin Wisata ke Sukabumi
-
H-2 Lebaran, Arus Mudik di Tol Cipali Ramai Lancar
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H
-
Program BRI Menanam Grow & Green: Meningkatkan Ekosistem dan Kapasitas Masyarakat Lokal
-
Dedi Mulyadi Skakmat PTPN: Kenapa Tanah Negara Disewakan, Perkebunannya Mana?
-
Gubernur Dedi Mulyadi Libatkan Pakar, Evaluasi Besar-besaran Kegiatan Ekonomi di Pegunungan Jabar