SuaraJabar.id - Mi instan dan makanan kemasan kerap kali dijadikan pilihan menu sahur jika kita terlambat bangun hingga tak punya waktu banyak untuk memasak.
Tapi sebenarnya, ada beberapa menu sahur yang bergizi dan bisa menunjang aktivitas puasa di bulan suci Ramadhan selain mi instan.
Menu sahur ini juga terhitung praktis, mudah dimasak dan tak membutuhkan waktu lama untuk dimasak. Selain itu, bahan-bahannya pun tak jarang selalu tersedia di rumah.
Menu olahan telur
Telur menjadi pilian karena bisa dibuat jenis masakan yang lebih variatif. Selain disukai oleh berbagai kalangan, telur juga salah satu makanan bergizi yang kaya protein.
Dilansir Sajian Sedap menurut beberapa penelitian bahwa telur salah satu makanan yang padat gizi yang paling terjangkau.
1. Telur dadar minang
Bahan: Daun bawang, seledri, cabai, bawang merah, bawang putih, garam dan penyedap.
Cara masak: Diiris-iris, campur dengan telur dan aduk. Goreng dengan minyak panas.
2. Ceplok kecap
Bahan: Cabe, bawang merah, bawang putih, daun salam, bawang bombay, kecap manis, garam dan penyedap.
Cara masak: Telur digoreng ceplok, sisihkan. Kemudian iris cabe, bawang lalu tumis dengan daun salam sampai harus.
Baca Juga: Malam Pertama Salat Tarawih di Masjid Raya Al-Mashun Medan Dipadati Seribuan Jemaah
Jika sudah harum masukan kecap manis dan sedikit air (setengah gelas belimbing). Aduk dan masukkan ceplok telur. Tunggu hingga mendidih dan air sedikit susut. Sajikan.
Berita Terkait
-
Kapan Batas Akhir Puasa Syawal 2025? Jangan Sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya
-
Bolehkah Puasa Syawal Dulu Baru Qadha Ramadhan? Ini Ketentuannya
-
Transaksi Paylater Kredivo Naik 10% saat Ramadhan 2025, Didominasi Usia 30 Tahun ke Atas
-
Dirut Jakpro Berkelit Saat Ditanya Alasan Belum Izinkan Warga Tempati KSB, Pramono Mau Cek Sendiri
-
Niat Puasa Qadha Ramadhan di Bulan Syawal dan Ketentuan Tata Caranya
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura