SuaraJabar.id - Sebuah video yang memperlihatkan sebuah daerah di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat diterjang amukan angin kencang beredar di grup percakapan WhatsApp warga dan menjadi viral.
Dari informasi, amukan angin kencang tersebut terjadi di Desa Kawungluwuk, Kecamatan Sukaresmi pada Kamis (8/4/2022) sore, beberapa saat sebelum waktu buka puasa.
Sekretaris BPBD Kabupaten Cianjur, Rudi Wibowo, membenarkan adanya angin kencang yang terekam dan tersebar luas melalui video amatir warga itu.
“Kejadiannya di Desa Kawungluwuk, Kecamatan Sukaresmi, kejadiannya sekitar 30 menit menjelang buka puasa,” terang Rudi.
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Cianjur Hari Ini Jumat 8 April 2022
Dari data sementara, ada sekitar 39 rumah yang mengalami rusak berat dan ringan akibat terjangan angin kencang.
“Informasi sementara segitu, petugas dari kepolisian, TNI, aparat pemerintah dan retana masih di lokasi untuk mendata,” tandasnya.
Dalam video amatir warga tersebut, terdengar suara takbir dan imbauan kepada massa untuk keluar rumah dan mencari tempat yang aman untuk berlindung.
Suasananya cukup mencekam, teriakan takbir dan imbauan warga saling bersahutan. Atap rumah berterbangan, begitupun pohon bergoyang dihantam angin.
Baca Juga: Stok Ketersediaan BBM di Kabupaten Karawang Dalam Kondisi Aman
Berita Terkait
-
Pengadilan Bobrok, Mahfud MD Ungkap Hakim Layak Disebut 'Yang Memalukan'
-
Detik-Detik Menegangkan! Mobil Bobby Nasution Dilempari Batu Usai Debat Pilgub Sumut
-
Link Send The Song Aman? Ini Cara Bikin Pesan Lagu yang Viral di TikTok
-
Santer Kabar ke Jakarta Dikaitkan Mau Jadi Kader Golkar, Jokowi: Mau Nengok Cucu
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Kirim Uang ke Luar Negeri? Ada Hadiah Menarik dari BRImo
-
Sokong Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024
-
Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Siapkan Penanganan Tanggap Darurat
-
Pengen Daftar BRI UMKM EXPO (RT) 2025, Ikuti Langkah-langkah Berikut!
-
Laba BRI Tembus Rp45,36 Triliun, UMKM Jadi Kunci Pertumbuhan