SuaraJabar.id - Netizen dibuat murka oleh kelakuan dua sejoli yang tertangkap kamera tengah memadu kasih atau pacaran di atas sebuah masjid.
Video dua sejoli pacaran di atas masjid itu salah satunya diunggah oleh akun Instagram @kabarnegeri pada Selasa (5/7/2022). Dalam keterangan video, disebutkan lokasi pengambilan gambar diduga berada di Masjid Agung Banjaran, Jalan Raya Banjaran, Kabupaten Bandung.
Dalam video terlihat ada dua sejoli yang terdiri dari seorang pria yang mengenakan topi serta sesosok yang diduga merupakan perempuan yang mengenakan hijab.
Dua sejoli itu terlihat melakukan aktivitas yang dilarang dilakukan di tempat suci seperti tempat ibadah masjid.
Sang pria terlihat memeluk perempuan berhijab yang ada di sampingnya.
Mereka duduk di atas plafon masjid dan asyik berpacaran tanpa menduga ada yang merekam aktivitas mereka dari kejauhan.
"Miris! Terlihat sepasang sejoli sedang asik pacaran di atas masjid lokasi diduga di masjid Agung Banjaran Jl. Raya Banjaran, Kec. Banjaran, Kabupaten Bandung," tulis keterangan video itu.
Meski memiliki dugaan lokasi peristiwa, @kabarnegeri belum mengetahui secara percis kapan gambar tersebut diambil.
Namun, unggahan video dua sejoli yang diduga tengah pacaran di atas masjid itu memicu amarah netizen.
Baca Juga: Devy Anastasia MasterChef Punya Akun OnlyFans, Netizen Kecewa Lihat Isinya: Kena Prank
Banyak netizen meluapkan amarah mereka di kolom komentar unggahan video itu.
"Rusak rusak,ra ngotak blas," tulis @niane***.
Ada pula yang mempertanyakan apakah warga di sekitar menegur dua sejoli itu usai mengambil gambar.
"Itu warga cm videoin doank?" tulis netizen itu.
"Ga takut disamber gledek," timpal @albertpras**.
Tag
Berita Terkait
-
Panglima TNI Minta Maaf atas Insiden Truk TNI Himpit Dua Polisi Hingga Tewas
-
Layvin Kurzawa ke Persib Disorot FIFA, Misi Besar Maung Bandung Kejar Gelar Tertinggi
-
Bojan Hodak Akui Layvin Kurzawa Harus Penuhi Satu Syarat Sebelum Jadi Andalan Persib Bandung
-
Berguinho Cetak Gol Perdana di Persib, Ini Respon Bojan Hodak
-
KSAL: Puluhan Marinir Tertimbun Longsor Cisarua Sedang Jalani Latihan Pengamanan Perbatasan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Kronologi Dua Polisi Gugur Saat Menjalankan Tugas Kemanusiaan di Longsor Cisarua
-
7 Fakta Dua Polisi Gugur di Longsor Cisarua, Tertabrak Truk TNI Saat Tugas Kemanusiaan
-
Amal Mulia Salurkan Bantuan Bagi Ratusan Ribu Penerima Manfaat di Dalam dan Luar Negeri
-
16 Jenazah Dievakuasi, Tim SAR Terus Sisir 80 Korban yang Masih Tertimbun di Cisarua
-
80 Orang Masih Tertimbun, Basarnas Kerahkan Pasukan Khusus dan Robot Udara ke Bandung Barat