SuaraJabar.id - Netizen dibuat murka oleh kelakuan dua sejoli yang tertangkap kamera tengah memadu kasih atau pacaran di atas sebuah masjid.
Video dua sejoli pacaran di atas masjid itu salah satunya diunggah oleh akun Instagram @kabarnegeri pada Selasa (5/7/2022). Dalam keterangan video, disebutkan lokasi pengambilan gambar diduga berada di Masjid Agung Banjaran, Jalan Raya Banjaran, Kabupaten Bandung.
Dalam video terlihat ada dua sejoli yang terdiri dari seorang pria yang mengenakan topi serta sesosok yang diduga merupakan perempuan yang mengenakan hijab.
Dua sejoli itu terlihat melakukan aktivitas yang dilarang dilakukan di tempat suci seperti tempat ibadah masjid.
Baca Juga: Devy Anastasia MasterChef Punya Akun OnlyFans, Netizen Kecewa Lihat Isinya: Kena Prank
Sang pria terlihat memeluk perempuan berhijab yang ada di sampingnya.
Mereka duduk di atas plafon masjid dan asyik berpacaran tanpa menduga ada yang merekam aktivitas mereka dari kejauhan.
"Miris! Terlihat sepasang sejoli sedang asik pacaran di atas masjid lokasi diduga di masjid Agung Banjaran Jl. Raya Banjaran, Kec. Banjaran, Kabupaten Bandung," tulis keterangan video itu.
Meski memiliki dugaan lokasi peristiwa, @kabarnegeri belum mengetahui secara percis kapan gambar tersebut diambil.
Namun, unggahan video dua sejoli yang diduga tengah pacaran di atas masjid itu memicu amarah netizen.
Baca Juga: Raisa Andriana Menangis Gara-gara Isi BBM Habis Rp 1.2 Juta, Netizen: Seharga Kosku Dua Tahun Mbak
Banyak netizen meluapkan amarah mereka di kolom komentar unggahan video itu.
Berita Terkait
-
6 Tempat Bukber di Bandung yang Murah, Enak, dan Banyak Diskon!
-
Dispatch Beber Alasan Kim Soo-hyun Bantah Pacaran dengan Kim Sae-ron
-
Viral Warga Tak Minta Selfie Saat Gibran Lewat, Netizen: Pantesan Suka Pergi ke SMP
-
Warga Tewas Usai Ditembak Oknum Aparat, Susi Pudjiastuti Sentil Isu Tambang Ilegal: Tutup!
-
Syahnaz Sadiqah Jadi Ketua PKK, Publik Malah Ributkan Gelar Hajah
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Sidak Pasar Kosambi, Satgas Pangan Polda Jabar Tidak Temukan MinyaKita Tak Sesuai Takaran
-
Pemkot Depok Sidak MinyaKita di Pasar Sukatani, Temukan Takaran Produk Tak Sesuai dan Harga di Atas HET
-
Sidak Pasar Gudang, Polres Sukabumi Kota Temukan MinyaKita yang Isinya Tidak Sesuai Ketentuan
-
Pemdaprov Jabar Gelar Operasi Modifikasi Cuaca Untuk Mitigasi Bencana
-
Program Mudik Gratis 2025 Pemprov Jawa Barat: Cara Daftar, Rute, Jadwal dan Kuota