SuaraJabar.id - Seorang turis asal Israel yang menjadi wisatawan dikabarkan tewas usai terjatuh di lereng jurang Gunung Rinjani.
Kabar tersebut diketahui dari unggahan akun @andreli_48 di jejaring media sosial Instagram.
Melansir keterangan dari akun @andreli_48, wisatawan tersebut dikabarkan bernama Boaz Bar Anam asal Israel.
Korban disebut mengalami kecelakaan pada Jumat pagi (19/08/2022) pukul 05.30 WITA, dengan terjatuh dari Puncak Gunung Rinjani, Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat.
Baca Juga: WN Portugal Jatuh ke Jurang Sedalam 150 Meter di Gunung Rinjani, Sempat Swafoto di Tepi Jurang
Kecelakaan telah dilaporkan ke pihak berwenang setelah dua jam setelah kejadian, tepatnya sekitar pukul 07.18 WITA.
"Posisi korban terjatuh berada pada lereng bagian selatan atau arah danau Segara Anak. Diperkirakan korban terjatuh ke jurang berkedalaman sekitar 150 meter," tulis keterangan dikutip SuaraJabar.id, Jumat (19/08/2022).
Menurut laporan dari Trecking Organize (TO), Rudy Trekker, korban diperkirakan telah meninggal dunia, meski kondisinya belum diketahui.
""Terjatuhnya wisatawan asal Israel itu dikonfirmasi terjadi Jumat subuh sekitar pukul. 05.30 wita," ujar Rudi dalam laporannya dilansir @andreli_48.
Rudi beserta tamu lainnya terpaksa menunda perjalanan ke puncak Gunung Rinjani.
Baca Juga: Jatuh ke Jurang di Gunung Rinjani, Warga Portugal Diperkirakan Meninggal Dunia
Mereka kemudian kembali dengan seorang penunjuk jalan bernama Billah untuk melalui wilayah Bawak Nao Sajang, Sembalun.
Berita Terkait
-
Serangan Udara Terbaru Israel di Gaza Tewaskan Puluhan Warga Sipil, Gencatan Senjata Masih Mandek
-
Bali Mau Jadi Seperti Israel? Gubernur Koster Usulkan Revolusi Pertanian Berbasis Teknologi!
-
Manggung di Coachella, Green Day Serukan Dukungan untuk Palestina
-
Beda dengan MUI, PBNU Tolak Fatwa Jihad Lawan Israel, Gus Ulil Ungkap Alasannya!
-
Turis Rusia Nekat! Aksi Gila Naik Kereta Batu Bara Babaranjang Viral!
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang