SuaraJabar.id - Beredar video viral yang memperlihatkan seorang penjual siomay berwajah rupawan dan memiliki style yang modis.
Keberadaan penjual siomay tersebut diunggah ulang oleh akun Eris Riswandi di laman Facebook.
Ia mengunggah beberapa foto dan video yang menunjukkan penjual tersebut sedang berjualan.
“Tukang siomay ganteng lagi viral, orang Garut. Masih muda jualan siomay udah dewasa entar mana ada yang tau nasib nya gimana, banyak yg memulai bisnis dari kecil terus nanti jadi orang yang sukses,” tulis akun Eris Riswandi pada unggahan tersebut.
Dalam video yang beredar, tidak dijelaskan secara pasti di mana penjual siomay tersebut menjajakan dagangannya.
Penjual siomay ganteng yang belum diketahui namanya itu terlihat melayani penjual dengan ramah.
Ia memasukkan beberapa siomay ke dalam plastik yang kemudian ditambahkan bumbu kacang, kecap serta saus.
Penjual siomay tersebut mengaku asal Garut, Jawa Barat. Namun ia berjualan siomay pakai gerobak keliling sekitaran Jakarta Barat.
Hanya dengan video dan foto, paras dari penjual siomay tersebut membuatnya terkenal di kalangan pembeli perempuan.
Baca Juga: Aksi Tukang Siomay Bak Malaikat, Selamatkan Nyawa Bocah yang Jalan-Jalan Tanpa Pengawasan Orangtua
"Abangnya bikin meleleh," tulis akun @fat**** "Abang tamvan sekali, jadi baper," sambung akun @nin***.
"Nah yg gini keren mau ganteng apapun kalau gak malu yg penting halal dan berkah," tambah akun Adh***
Tak hanya video ketika berjualan, pada unggahan tersebut juga terdapat beberapa foto pemuda itu di luar aktivitasnya berjualan siomay. Tak hanya tampan, gayanya juga terlihat kekinian.
Kontributor : Rifka
Berita Terkait
-
Viral Celine Cium RD, Netizen Singgung Artis C Diajak Threesome
-
Viral Diduga Pria Berseragam Dinas Ngutil Cokelat di Minimarket, Netizen Geram: Penyakit Kleptomania
-
Gelagat Lesti Kejora saat Baru Kenal Rizky Billar Jadi Omongan, Video Lama Viral Lagi
-
Viral Wanita Bikin Kue Tart Bentuk Sayur Asam, Hasil Super Mirip Bikin Publik Takjub
-
Bermula dari Isu Perselingkuhan Sampai Viral Selfie Seksinya, Ini Profil Amanda Zahra
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
Komisioner Kompolnas Buka Suara Terkait Larangan Polisi Aktif Menjabat di Organisasi Sipil
-
19 Tersangka dan 4 Proyek Ganda, Siapa Lagi yang Terseret Usai OTT?
-
Sadis, Begal di Karawang Tak Ragu Bacok Korban Demi Motor
-
Gerbang Tol Karawang Timur Diambil Alih Tanggung Jawab Bupati Aep, Apa Rencananya?
-
Pakar Kebijakan Publik Kritik MK: Polisi dan Kementerian Sama-Sama Sipil