SuaraJabar.id - Kehadiran Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto disambut hangat warga Cikalong Wetan, Kabupaten Bandung Barat (KBB) pada Kamis (29/6/2023). Bahkan, dia didoakan menang di Pilpres 2024.
Menhan Prabowo Subianto mengikuti salat Idul Adha 1444 Hijriah di Lapangan Mandalamukti, Cikalong Wetan, Bandung Barat bersama ribuan warga. Setibanya di lokasi, namanya langsung dieluk-elukan warga.
"Saya doakan Pak Prabowo menjadi presiden di 2024," ucap Asep Sobari (65), salah seorang warga.
Dia mengatakan sosok Ketua Umum Partai Gerindra itu sangat cocok menjadi pemimpin bangsa Indonesia. Sebab, Prabowo baginya bisa memajukan dan memakmurkan rakyat Indonesia.
"Rakyat Indonesia butuh sosok yang bisa memakmurkan rakyatnya. Pak Prabowo orang yang bisa melakukan itu," ujar Sobari.
Dia mengaku sangat senang bisa bertemu langsung dan melaksanakan salat Idul Adha bersama Prabowo Subianto. Dalam kesempatan itu Sobari pun menjadi salah satu warga yang beruntung mendapatkan kaos dari Prabowo Subianto.
"Alhamdulillah tadi dapat kaos. Mudah-mudahan Pak Prabowo menang di Pilpres 2024," tuturnya.
Politisi Partai Gerindra Dedi Mulyadi mengaku optimis Prabowo Subianto menang di Pilpres 2024. Sebab sosoknya bisa menjadi harapan bagi pertumbuhan dan perkembangan bangsa Indonesia.
"Sehingga pemimpin seperti ini memberikan harapan bagi pertumbuhan sebuah negara. Terutama munculnya kreatifitas publik dari mulai tukang cangkul sampai pemain sepak bola sampai desainer," kata Dedi.
Baca Juga: Salat Idul Adha di Bandung Barat, Prabowo Subianto Dikawal Dedi Mulyadi dan Iwan Bule
Dia mengatakan, dukungan bagi Prabowo Subianto di Pilpres 2024 di berbagai daerah semakin menguat. Termasuk di Jawa Barat yang menurutnya dari dulu setia mendukung ketua umumnya itu.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Berandai-andai Jadi Gubernur Jakarta, Dedi Mulyadi Mau Maju Pilkada DKI 2029? Begini Kata Gerindra
-
Gaji Rp 10 Juta per KK di Jakarta? Stafsus Gubernur DKI: Dedi Mulyadi Salah Hitung
-
DKI Punya Jurus Sendiri Redam Kenakalan, Pramono Ogah Ikut Jejak KDM Kirim Anak Nakal ke Barak TNI
-
Anak SD Terlibat Tawuran di Depok, Menteri PPPA Minta Sekolah Evaluasi
-
Prabowo Hindari Jokowi? Istana Bantah Isu Matahari Kembar
Tag
Terpopuler
- 3 Pemain Abroad Sudah Tiba di Bali Jelang TC Timnas Indonesia
- Media China Yakin Timnas Indonesia Naturalisasi Pemain Berbandrol Rp596 M
- 5 Rekomendasi Cushion dengan SPF 50, Sunscreen dan Makeup Jadi Satu Gak Bikin Ribet
- Kata Ustaz Yusuf Mansur soal Tudingan Pernikahan Luna Maya Tidak Sah Gegara Jeda Ijab Kabul
- 7 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 10 Mei 2025, Klaim Semua Hadiah dari Pemain OVR Tinggi hingga Gems
Pilihan
-
Warga Bekasi Laporkan Dedi Mulyadi ke Komnas HAM Buntut Program Barak Militer Anak Nakal
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp500 Ribuan: 4G Spek Dewa, RAM 3GB
-
7 Rekomendasi Makeup Lokal Terbaik: Brand Milik Artis, Harga Kantong Pelajar
-
Serius Tangani Kasus Aremania Lempari Bus Persik Kediri, PT LIB: Ini Memalukan!
-
6 Brand Kosmetik Lokal Kualitas Internasional, Jangan Terkecoh Namanya!
Terkini
-
Ini Daftar Nama 13 Korban Tewas Ledakan Maut di Garut
-
Segera Klaim 3 Link DANA Kaget Hari Ini, Jangan Sampai Kehabisan!
-
Ledakan Dahsyat di Garut Tewaskan Belasan Orang, Diduga Saat Pemusnahan Amunisi
-
Begini Jurus BRI Pertahankan Kualitas Layanan Digital di Tengah Gempuran Teknologi
-
Modal Rp5 Ribu, Kini Produk Desa Ini Mejeng di Ribuan Minimarket