SuaraJabar.id - Politisi Partai Gerindra Dedi Mulyadi menanggapi puisi dari budayawan Butet Kartaredjasa yang dibacakan saat acara puncak peringatan Bulan Bung Karno Butet turut menyinggung sosok calon presiden (capres) yang pandir dan hobi menculik.
Satire yang disampaikan Butet di antaranya menyebut hati seluruh rakyat Indonesia pasti akan sedih, jika kelak ada presiden hobinya kok menculik. Sindiran itu diduga kuat ditujukan untuk Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto.
"Seniman kan punya kebebasan berekspresi. Jadi saya lihat bapak santai saja," kata Dedi kepada wartawan di Cikalong Wetan, Kabupaten Bandung Barat (KBB) pada Kamis (29/6/2023).
Dedi mengatakan, Prabowo Subianto sama sekali tidak merasa disudutkan dengan monolog yang disampaikan Butet Kartaredjasa tersebut. Sebab, dirinya meyakini idolanya itu tidak memiliki sifat kebencian terjadap orang lain.
Baca Juga: Butet Anggap Fakta Soal Monolog Si Pandir dan Tukang Culik, Kubu Demokrat Tantang: Buktikan
"Hidup jangan merasa disudutkan. Kenapa? itukan sudut pandang, kalau orang punya sudut pandang negatif sampai kapanpun negatif. Yang penting kita tidak boleh melakukan hal itu kepada orang lain," sebut Dedi.
Eks Bupati Purwakarta itupun memuji puisi yang dibacakan Butet dalam acara puncak peringatan Bulan Bung Karno di Stadiun Gelora Bung Karno pada Sabtu (24/6/2023).
Menurutnya, Prabowo mengidolakan Butet sebagai budayawan. "Bapak seneng sama dia (Butet) sebagai budayawan Pak Butet itu kan penampilan kemarin memang sangat lucu," ucap Dedi.
Kontributor : Ferrye Bangkit Rizki
Berita Terkait
-
Tukang Parkir SMP Beri Pesan Menohok ke Dedi Mulyadi: Jangan Cuma Ingin Terpilih
-
CEK FAKTA: Prabowo Marah Rakyat Bikin Pusing Pemerintah
-
Pertemuan Prabowo-Mega Jilid 2 Terungkap? Ahmad Muzani Sebut Ada Hari Baik
-
Tepis Isu Matahari Kembar, Idrus Marham Sebut Ada Pihak yang Hendak Benturkan Prabowo dengan Jokowi
-
Prabowo Prihatin Sejumlah Hakim Ditangkap karena Suap, Akui Penegakan Hukum Masih Ada Celah
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang