SuaraJabar.id - Memiliki tabungan bisa memberikan manfaat yang besar untuk kamu, baik untuk kebutuhan jangka pendek, maupun impian (goals) jangka panjang, misalnya untuk biaya pendidikan anak, bepergian ke luar negeri, pergi haji, dan membangun usaha sendiri.
Sayangnya, dengan banyaknya jenis tabungan saat ini, banyak anak muda yang dibuat bingung, mana pilihan tabungan yang pas untuk mewujudkan impian tersebut. Salah satu produk Tabungan yang pas buatmu untuk mewujudkan itu semua adalah Simpedes BISA.
Simpedes BISA merupakan tabungan dari BRI yang direkomendasikan untuk kamu yang ingin menabung sekaligus investasi. Keunggulan Simpedes BISA sebagai tabungan rekomendasi untuk investasi terletak pada fitur-fitur dan manfaat yang ditawarkannya.
Apa saja kelebihan yang dimiliki oleh Simpedes BISA dalam membantu Anda mengelola keuangan dan melakukan investasi dengan lebih simpel?
Baca Juga: Sukses Bertransformasi Digital, BRI Raih 2 Award di BSEM MRI 2024
Fitur Utama Simpedes BISA
Simpedes BISA memiliki tiga fitur utama, di antaranya adalah sebagai berikut:
- Tabungan dan Investasi
- Investasi (rekening berjangka dan DPLK)
- Proteksi (asuransi mikro AM-KKM, Rumahku dan kerusakan tempat usaha).
Semua fitur ini bisa kamu dapatkan hanya dalam satu kali pembukaan rekening. Sangat mudah dan praktis, bukan?
Syarat dan Ketentuan Simpedes BISA
Syarat untuk menjadi nasabah Simpedes BISA cukup mudah, yang pertama adalah sebagai nasabah harus seorang WNI berusia minimal 17 tahun, memiliki identitas diri berupa e-KTP dan NPWP, serta email aktif. Kemudian, tabungan Simpedes BISA ini memiliki sejumlah ketentuan yang perlu diperhatikan, di antaranya adalah sebagai berikut:
Baca Juga: BRI Aktif Majukan Pendidikan Indonesia Melalui Program BRI Peduli Ini Sekolahku
- Jangka waktu rekening berjangka adalah minimal 6 bulan, dan maksimal adalah 120 bulan. Sementara itu, untuk jangka waktu DPLK adalah minimal 30 tahun, atau bisa sampai dengan umur pensiun normal 40 tahun DPLK (bisa ditutup hanya ketika berusia minimal 30 tahun atau kepesertaan berjalan minimal 1 tahun).
- Untuk setoran awal minimal adalah Rp5.000, setoran tetap minimal untuk rekening berjangka dan DPLK mulai Rp50.000.
- Tabungan ini bebas biaya admin dan tidak ada setoran yang mengendap alias saldo ditahan adalah Rp0.
- Sebagai nasabah Simpedes BISA, kamu berhak untuk ikut serta dalam pengundian Panen Hadiah Simpedes.
Cara Buka Tabungan Simpedes BISA via BRImo
Bagi kamu yang merupakan nasabah baru, cara buka rekening Simpedes BISA via BRImo adalah sebagai berikut:
- Pertama, kamu harus masuk ke BRImo lalu klik “Buka Rekening” dan pilih jenis Simpedes BISA.
- Kemudian, silakan pilih kantor BRI terdekat atau yang kamu kehendaki, lalu siapkan dokumen pembukaan rekening seperti KTP dan NPWP.
- Tahap selanjutnya, kamu harus verifikasi nomor handphone melalui OTP dan perekaman video serta foto selfie dengan KTP. Setelah itu, silakan bubuhkan tanda tangan pada layar dan lanjutkan dengan foto NPWP. kamu harus memastikan semua data diri terisi dengan lengkap agar proses pembentukkan rekening berjalan dengan lancar.
- Jangan lupa checklist “Syarat dan Ketentuan Pembukaan Rekening” lalu masukkan kode tanda tangan digital yang dikirimkan ke nomor handphone kamu.
- Selanjutnya, silakan konfirmasi ulang untuk pembukaan rekening dan akan muncul nomor BRIVA untuk melakukan setoran awal sebesar Rp100.000, dan rekening kamu telah berhasil dibuat.
- Lanjutkan dengan membuat akun BRImo untuk menikmati segala fasilitas pengaturan keuangan lainnya yang ada di Simpedes BISA.
Jangan tunda lagi! Sekarang adalah saat yang tepat untuk membuka rekening Tabungan BRI Simpedes BISA melalui BRImo. ini bisa diunduh secara gratis di PlayStore bagi pengguna Android, AppStore bagi pengguna Apple, atau AppGallery bagi pengguna Huawei.
Berita Terkait
-
Mantap! Intuisi Kakang Rudianto Dipuji Bojan Hodak usai Persib Raih 3 Poin
-
Promo Spesial Hotel Indigo Bintan: Staycation Hemat Pakai Kartu BRI!
-
Dapatkan Diskon Kimukatsu Malang & Surabaya, Bayar Pakai BRImo!
-
Liburan Hemat Akhir Tahun! Nikmati Diskon Hotel di Agoda Pakai Kartu Kredit BRI
-
Nonton Artis Favorit BRI Mini Soccer Clash Makin Seru dengan Promo BRImo!
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan