Scroll untuk membaca artikel
Chandra Iswinarno
Minggu, 22 Desember 2019 | 16:34 WIB
Ilustrasi Gerbang Tol Cikampek. [ANTARA FOTO/M Ibnu Chazar/hp]

Sementara itu, periode arus libur perayaan Natal dan Tahun Baru 2019 pada H-4 atau, Sabtu (21/12/2019) kemarin, Jasa Marga mencatat sebanyak 63.014 kendaraan melintasi GT Cikampek Utama.

“Jumlah ini meningkat 87,83 persen dibandingkan lalu lintas harian normal sebanyak 33 ribu kendaraan,” jelas dia.

Menurutnya, lalu lintas tertinggi yang melintasi GT Cikampek Utama kemarin adalah pada pukul 10.30-11.30 WIB yang mencapai 3.500 kendaraan.

“Dalam periode mudik Natal 2019 selama dua hari kemarin (20-21 Desember 2019), jumlah kendaraan yang telah melintasi GT Cikampek Utama adalah sebesar 49 persen dari total volume lalu lintas yang diprediksi,” katanya.

Baca Juga: Sabtu dan Minggu, Volume Penumpang KA Libur Nataru Capai Puncak di Surabaya

Kontributor : Mochamad Yacub Ardiansyah

Load More