SuaraJabar.id - Seorang warga terduga positif Covid-19 Kecamatan Tawang Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, mengamuk saat hendak dibawa tim medis gugus tugas untuk diisolasi.
Bahkan, keluarga pasien berteriak-teriak histeris menilai petugas sudah bertindak seenaknya.
Kepala Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya. Uus Supangat menuturkan, terduga pasien itu pernah melakukan isolasi di Rumah Sakit Umum Dokter Soekardjo.
Bahkan, pasien sempat dilakukan rapid tes dengan hasil negatif.
Baca Juga: Geram! Massa Nyaris Bakar Rumah Pelaku Pencabulan Anak Tiri
Sebelum pulang, pasien sempat melakukan swab tes dan hasilnya terkonfirmasi positif Covid-19.
Tim gugus tugas pun langsung melakukan penjemputan.
"Terpaksa dilakukan penjemputan karena hasil swab-nya positif. Kita melangkah sesuai dengan SOP yang ada," kata Uus dikutip dari Ayo Bandung—jaringan Suara.com—Sabtu (16/5/2020).
Kericuhan pecah setelah pasien Covid-19 itu memeluk warga.
Uus menuturkan, berkat kesigapan dari petugas kesehatan termasuk anggota TNI dan Polri yang hadir dalam penjemputan, pasien tersebut bersedia dibawa untuk diobati.
Baca Juga: Melawan Saat Disergap Polisi, Dor! Joki Kasus Curanmor Ditembak Mati
"Sempat terjadi keciruhan, tapi berkat adanya anggota TNI dan Polisi dibujuk secara baik baik, pasien akhirnya bersedia dibawa ke rumah sakit untuk diobati," jelasnya.
Berita Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Ancaman Bom di Wisuda Unpar Bandung, 100 Polisi Berjaga Ketat!
-
Kecelakaan di Tol Cipularang KM 92 Diduga Akibat Rem Truk Blong, Polisi Lagi Data Jumlah Korban
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan