SuaraJabar.id - Kabag Humas Pemkot Bekas Sayekti Rubiah menyatakan bahwa sebanyak tujuh dari 56 kelurahan di Kota Bekasi, Jawa Barat, dinyatakan bebas Covid-19 atau masuk zona hijau.
Hal ini berdasarkan data terbaru dari laman resmi corona.bekasikota.go.id per Jumat, 15 Mei 2020.
"Alhamdulillah ada tujuh yang masuk zona hijau dan ini kita perlu pertahankan," kata Sayekti dilansir dari Ayo Bandung—jaringan Suara.com—Jumat (15/5/2020).
"Zona hijau itu artinya tidak ada warga di kelurahan tersebut yang positif corona," lanjutnya.
Baca Juga: BPTJ Sediakan Bus Gratis dari Bekasi, Bogor dan Jakarta PP, Ini Jadwalnya
Ketujuh kelurahan itu, antara lain Kelurahan Harapan Jaya, Kelurahan Cimuning, Kelurahan Jatirangga, Kelurahan Jatiranggon, Kelurahan Bantargebang, Kelurahan Ciketing Udik, dan Kelurahan Jatimurni.
Meski masuk zona hijau, bukan berarti tujuh kelurahan tersebut kebal aturan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).
Sayekti mengatakan, pihaknya tetap meminta kepada warga di tujuh kelurahan tersebut terus meningkatkan kewaspadaan agar wilayahnya tidak berubah menjadi zona merah.
"Tetap harus ikuti aturan pemerintah untuk physical distancing dan ikuti aturan PSBB," pungkasnya.
Baca Juga: Puskesmas di Bekasi Langsung Ditutup setelah Pasien Positif Corona Mampir
Berita Terkait
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
5 Rekomendasi Toko Dessert di Kota Bekasi, Pemilik Sweet Tooth Harus Tahu
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
40 Siswa Madrasah Ditetapkan Sebagai Duta Moderasi Beragama
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Disambangi Bos Persib, Begini Komentar Dedi Mulyadi
-
KPU Kota Bandung Pastikan Santunan Puluhan Juta Bagi Keluarga Petugas KPPS yang Meninggal Dunia
-
Pj Gubernur Jabar Minta Semua Pihak Tenang Sikapi Hasil Quick Count
-
Pilgub Jabar: Menang Versi Hitung Cepat, Dedi Mulyadi Turun ke Sawah
-
Bawaslu Kota Tasikmalaya Telusuri Dugaan Praktik Politik Uang