SuaraJabar.id - Slamet stres 6 bulan bercerai dengan istrinya. Dia pun membakar rumahnya dengan bensin di Desa Kedawung, Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar.
Rumah itu terbakar habis tak tersisa. Kebakaran ini terjadi pada Rabu dini hari. Dari hasil olah TKP dan pemeriksaan saksi, Slamet diketahui sudah berteriak ingin membakar rumahnya.
Ketika 01.00 wib, Slamet mengambil bensin dari tanki motornya. Bensin itu lalu disiram ke sofa lalu dibakarnya.
"Kemudian yang bersangkutan ini berteriak 'rumahku tak bakar' di depan rumahnya," kata Kapolsek Nglegok, AKP Lahuri saat ditelepon, Rabu (24/6/2020).
Api langsung membesar sebab dinding rumah Slamet berupa anyaman bambu. Begitu menyambar dinding, Api lalu merembet dan langsung membakar rumah beserta isinya.
Usai membakar, ia lalu keluar sambil berteriak puas telah berhasil melakukannya.
Warga sekitar yang kaget dengan teriakan Slamet lalu keluar dan melihat kobaran api begitu besar. Api berhasil padam usai pemadam kebakaran terjadi tiba dan melakukan pemadaman dibantu polisi, TNI dan warga sekitar.
Dari keterangan warga, Slamet diketahui memang depresi pasca cerai dengan istrinya enam bulan lalu. Sejak saat itu ia terlihat murung dan tak nyambung ketika diajak bicara.
Rumahnya dengan mantan istri begitu dekat. Rumah Slamet berada di belakang rumah mantan istrinya. Sementara saat kejadian, mantan istrinya sedang berada di Kediri.
Pasca kejadian itu, Slamet yang masih patah hati bercerai lalu dibawa oleh keluarganya. Sedangkan rumah yang ada di belakang kediaman istrinya ludes mengarang.
Baca Juga: Stres Berat 6 Bulan Bercerai, Slamet Bakar Rumah dengan Bensin
"Dulu pernah katanya membawa tambang (tali). Nggak tahu untuk apa. Saya sudah sarankan dengan pak Kades kalau yang bersangkutan dibawa ke rumah sakit jiwa tetapi keluarganya belum menyetujui. Tapi ini masih sedang koordinasi," ucap Lahuri.
Berita Terkait
-
Putus Cinta Bikin Gelap Mata, Pria di Jagakarsa Bakar Rumah Keluarga Mantan Kekasih
-
Cemburu Istri Dituduh Selingkuh, Terkuak Motif Pria di Cakung Bakar Rumah
-
Imbas Pasutri di Cakung Ribut: Rumah Ludes Dibakar, Suami Dipenjara, Istri-Mertua Luka-luka!
-
OPM Bakar Gereja dan Rumah Bupati Puncak Papua, Netizen Kompak Colek Gibran: Kapan ke Sana?
-
Kalap Gegara Istri Minggat, Pria di Cilincing Kondisi Mabuk saat Bakar Rumah: Nanti Juga Padam Sendiri
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Perkuat Pemberdayaan Desa, BRI Kembali Raih Penghargaan di Puncak Hari Desa Nasional 2026
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 80 Kurikulum Merdeka
-
Bogor Memanas! Ratusan Sopir Angkot Geruduk Balai Kota, Tuntut Kejelasan Nasib 'Si Hijau'
-
Misi Kemanusiaan di Gunung Pongkor, Polri Kesampingkan Status Ilegal Demi Evakuasi 11 Korban Tewas?
-
Sumedang Bukan Cuma Tahu! Ini 3 Hidden Gem Wisata Alam Estetik yang Wajib Kamu Kunjungi