SuaraJabar.id - Nasib malang dialami seorang balita di Bandung. Bocah lima tahun itu jadi korban jambret pemotor di sekitar kediamannya.
Peristiwa itu diketahui terjadi di Jalan Saluyu, Kecamatan Rancasari, Selasa (18/8/2020) sekira pukul 11.30 WIB.
Aksi itu pun terekam kamera CCTV warga setempat. Video detik-detik aksi penjambretan itu tersebar di media sosial (medsos) dan viral saat ini.
Kanit Reskrim Polsek Rancasari Ipda Dedi Sutisna membenarkan adanya aksi penjambretan tersebut.
Baca Juga: Terekam CCTV, Ini Video Detik-Detik Kalung Emas Balita di Bandung Dijambret
"Iya benar. Kejadiannya kemarin. Yang diambil kalung emas seberat kurang lebih 3 gram," kata dia saat dihubungi, Rabu (19/8/2020).
Dalam rekaman CCTV itu terlihat seorang pria yang mengendarai motor matic tengah berhenti di pinggir jalan.
Tak lama kemudian, datanglah dua balita perempuan yang tengah asyik bersepeda menghampiri pemotor itu.
Tiba-tiba pemotor tersebut langsung tancap gas.
Lalu terlihat seorang wanita berlari sambil menunjuk ke arah pelaku jambret, sambil sesekali menengok ke arah korban.
Baca Juga: Viral Kalung Emas Bocah di Bandung Dijambret Saat Asyik Bersepeda
"Awalnya itu pelaku menarik kalung yang dikenakan oleh anak berusia 5 tahun tersebut. Anak itu sedang bermain sepeda," ujar Dedi.
Atas kejadian ini, korban melalui orangtuanya melaporkan aksi tindak pidana penjambretan ke kepolisian.
"Korban mengalami kerugian Rp 1,2 juta," kata Dedi.
Berita Terkait
-
Blunder! Kepergok Hapus Postingan Surat Prabowo Dukung RK, Raffi Ahmad Dicap Tukang Laundry hingga Doktor Abal-abal
-
Bojan Hodak Lega, Laga Lawan Bali United di BRI Liga 1 Ditunda PT LIB
-
Beredar Video Mobil Rusak Usai Isi Pertamax, Apa Kata Pertamina?
-
Tolak PPN 12% Viral di X, Apakah Seruan Praktik Frugal Living Efektif?
-
Video Gibran Bareng 9 Naga Jadi Nyinyiran Emak-emak, Proyek Titipan Disinggung: Nah Ketahuan Kan..
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
Terkini
-
Rooms Inc d'Botanica Bandung Ikut Semarakkan Program Akhir Tahun Artotel Wanderlust Bertajuk "Serenata Akhir Tahun"
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024