SuaraJabar.id - Agustus 2018 lalu, AHM merilis Honda Super Cub 125. Tapi peluncuran motor bebek baru itu tidak menyurutkan minat para pecinta Super Cub 70 yang masuk ke Indonesia di akhir 1960-an.
Ini dikarenakan motor tua identik dengan nilai historisnya yang cukup kental. Oleh karenanya beberapa orang suka mengoleksi motor-motor seperti ini meski produsennya melansir versi terbaru.
Namun di balik nilai historis yang cukup kental, kadang juga menyimpan sebuah misteri dan penuh cerita yang bikin merinding.
Apalagi jika sebuah motor tua tiba-tiba bergerak sendiri seperti yang rekaman CCTV yang satu ini.
Baca Juga: Kabar Boneka Hantu Annabelle Kabur Bikin Heboh, Ini Fakta Sebenarnya!
Viral di media sosial, rekaman CCTV yang memperlihatkan sebuah motor tua Honda C70 melaju sendiri tanpa adanya pengendara.
Video ini diunggah oleh akun Facebook AldoOT. Awal mula, terlihat penampakan jalan kosong dengan rak penjual bensin eceran.
*untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI !
Tiba-tiba muncul sebuah Honda C70 berjalan tanpa adanya pengendara. Hal yang bikin merinding yakni waktu kejadiannya.
Peristiwa sepeda motor jalan sendiri terjadi di waktu subuh sekitar pukul 04.56 WIB. Video ini pun mengundang respons beragam dari warganet di kolom komentar.
Baca Juga: 5 Film Horor Indonesia Terseram, Sampai Bikin Takut Tidur Gelap-gelapan
"Mungkin tuyul nya sudah bosen nyuri uang, sekarang motor pun dicuri juga dan karena masih ajaran naik motor ya pelan pelan nyetir nya." tulis @I Ketut Adyarsa Putra.
Berita Terkait
-
Film Home Sweet Home: Rebirth, Benturan Antara Dunia Nyata dan Supranatural
-
Film Angkara Murka: Bukan Horor Biasa
-
Ulasan Film The First Omen: Nggak Cuma Jump Scare, tapi Juga Psychological!
-
Daftar Film Indonesia Tayang 17 April, Ada Karya Terbaru Joko Anwar!
-
7 Rekomendasi Film Hitam Putih Terbaik dari Abad 21, Drama hingga Horor
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025