SuaraJabar.id - Potret bocah pemulung membaca Alquran di pinggiran jalan, sempat menggegerkan publik dan viral di berbagai media sosial.
Pada foto yang menyedot perhatian publik tersebut, bocah itu duduk seorang diri di emperan bangunan.
Tidak jauh dari tempat duduknya, sekarung peralatan memulung tergeletak.
Kala itu hujan tiba dan ia berteduh sembari membaca Alquran.
Baca Juga: Lihat Motornya Mau Dibawa Orang Asing, Pemilik Malah Ketawa Terbahak-bahak
Tim Pesantren Al Hilal Bandung dengan sigap mencari dan menelusuri jejak bocah yang mendadak viral di media sosial ini.
Dalam keterangan di Facebooknya, Pesantren Al Hilal mengaku puas akhinya berhasil menemukan bocah berhati mulia yang diketahui bernama Akbar.
"Alhamdulillah akhirnya ketemu. Kemarin Pesantren Al Hilal mencari di Braga dan sekitarnya. Tidak ketemu. Ternyata dia sudah pindah jauh," ungkapnya Kamis (5/11/2020) dilansir Suara.com.
Usai fotonya tersebar ke mana-mana, Akbar mendapat sanjungan dari Anggota DPR RI Dedi Mulyadi.
Dalam kanal YouTube KANG DEDI MULYADI CHANNEL, Akbar ditelepon oleh mantan Bupat Purwakarta itu untuk diwawancarai.
Baca Juga: Sosok Ristianisa di Balik Wanita Viral Payungi Kucing Lagi Makan saat Hujan
Akbar mengaku berusia 16 tahun dan hanya menyelesaikan pendidikannya sampai kelas 4 SD. Ia pun mengaku belajar baca Alquran dari ayahnya.
Dengan suara sedikit gugup, Akbar menceritakan kejadian saat ia membaca Alquran di jalan Braga, Bandung sampai membuatnya viral.
Selain itu, Akbar sedikit mengisahkan keadaan keluarganya yang membuat Dedi Mulyadi merasa simpati.
"Akbar anak ke 2. Ibu kandung nggak tahu, nggak tahu juga pisahnya, pas 2 tahun. Bapak cerai. Nggak tau ibu di mana sekarang," ungkap Akbar.
Saat ditanya tentang pendapatannya, Akbar membeberkan kalau pendapatannya berkisar antara Rp 50-200 ribu tergantung ramai atau tidaknya.
Dari pendapatan yang tidak menentu itu, Akbar membuat sebuah pengakuan yang mengejutkan Dedi Mulyadi.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Skandal Patwal: Wanita Ini Gunakan Pengawalan Polisi Hanya untuk Janji Nail Art?
-
Anggota DPRD Sumut Bantah Tuduhan SN, Ingatkan Jangan Tebar Fitnah
-
Profil Fajri Akbar, DPRD Sumut yang Viral Diduga Menghamili Pegawai Bank
-
Siapa Pembuat Anomali Tung Tung Tung Sahur? Video Originalnya Ditonton 93 Juta Kali
-
Asyik Foto di Candi, Emak-Emak Ini Tak Sadar Mengganggu Umat Beribadah. Netizen: Astaga!
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
-
Cinta Tak Berbalas! Ciro Alves Ingin Bertahan, Tapi Persib Diam
Terkini
-
Saldo DANA Gratis Hari Ini Untuk Warga Jabar, Silahkan Klaim Sekarang
-
Rezeki Dadakan Jumat Malam! 2 Link Dana Kaget Siap Diklaim
-
Kadis Dinsos Bogor: PSK Enggak Perlu Dikirim ke Sukabumi atau Cirebon, Kita Tampung Sendiri
-
Cianjur Selatan Segera Mekar! Bupati Wahyu Genjot Pembangunan Syarat DOB
-
Blue Matter Trio dan Kinematics Juarai The 5th Papandayan International Jazz Competition 2025