SuaraJabar.id - Di momen Natal tahun ini, pasangan artis Asmirandah dan Jonas Rivanno mendapat kado terindah. Ya, mereka baru saja dikaruniai anak pertama.
Anak pertama Asmirandah dan Jonas Rivanno ini berjenis kelamin perempuan. Ia dilahirkan secara caesar tepat pada Jumat (25/12/2020) pukul 08.19 WIB.
Nama yang cantik untuk bayi perempuan pun dipublikasikan Jonas Rivanno dalam konferensi pers virtual yang digelar sore tadi.
"Chloe Emmanuelle Van Wattimena," ucap Jonas Rivanno.
Baca Juga: Momen Natal, Asmirandah Lahirkan Anak Pertamanya
Jonas Rivanno kemudian mengungkap makna dari anak pertamanya yang baru saja lahir tersebut.
"Chloe artinya yang bersinar, kalau Emmanuelle diambil dari Imanuel yang artinya Tuhan bersama kita. Van itu dalam bahasa Belanda artinya dari, sementara Wattimena itu dari margaku," kata Jonas Rivanno memaparkan.
Saat disatukan nama anak dari pasangan yang menikah pada 2013 lalu bermakna 'bersinar karena Tuhan bersama kita'.
Nama indah bayi perempuan Asmirandah dan Jonas Rivanno ternyata sudah tercetus sebelum hamil. Bahkan ini terucap sejak tiga tahun lalu saat mereka tengah menanti anak.
"Kami percaya saat siapin nama, itu menjadi doa. Tuhan akan jawab doa kami," kata aktor 33 tahun ini.
Baca Juga: Asmirandah Lahirkan Anak Pertama di Hari Natal, Jonas: Gak Direncanakan
Jika tak sedikit pasangan kerap mengalami perdebatan dalam menentukan nama, tidak pada pasangan Jonas Rivanno dan Asmirandah.
Berita Terkait
-
Asmirandah Ungkap Kunci Pola Makan Sehat untuk Chloe: Feeding Rules Jadi Andalan!
-
Kepincut Jonas Rivanno Saat Masih Beragama Islam, Asmirandah: Udah Dikasih Tanda Sama Tuhan
-
6 Potret Pohon Natal 2024 Artis Indonesia, Dihias Bersama Keluarga
-
5 Artis Dicap Durhaka Karena Pilih Pasangan Ketimbang Orang Tua, Terkini Lolly
-
Didikan Asmirandah Berhasil, Chloe Tumbuh Aktif Tanpa Ketergantungan Gadget
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Cianjur Rawan Predator Anak! Ada 17 Kasus Pencabulan dan Pemerkosaan
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI