Scroll untuk membaca artikel
Ari Syahril Ramadhan
Selasa, 05 Januari 2021 | 14:38 WIB
TNI gadungan asal Kabandungan, Kabupaten Sukabumi saat diamankan oleh tim gabungan, Minggu (3/1/2021). Pria yang mengakungaku marinir berpangkat kolonel ini berhasil memperdaya dua wanita. [Sukabumiupdate.com/Nandi]

"Jadi pelaku mengenakan pakaian TNI AL ini dan mengaku seperti itu alasannya bangga, karena mungkin marinir ini beda. Dengan baretnya, dia merasa bangga menjadi seorang marinir dengan sebutan marine, dia bangga sekali," tandasnya.

Menurut Ayi dalam satu pekan terakhir dua TNI Gadungan telah diamankan, pertama Sarif (39 tahun) mengaku korps marinir TNI Angkatan Laut (AL) dan yang kedua adalah Randi, warga sipil biasa yang mengaku ngaku TNI AL berpangkat Kolonel Marinir.

Load More