SuaraJabar.id - Sebuah video yang merekam aksi saling kejar dan senggol antara dua mobil viral di jejaring media sosial pada Rabu (5/5/2021).
Dalam video itu terlihat, dua mobil kejar-kejaran dan senggolan bak di film action.
Video viral itu diunggah banyak akun media sosial Instagram. Salah satunya oleh akun Instagram @warung_jurnalis.
Dalam keterangan videonya, insiden itu disebutkan terjadi di Tol Buah Batu, Bandung, hari ini Rabu (5/5/2021).
Baca Juga: Tok! Hengky Kurniawan Tutup Tempat Wisata di Bandung Barat hingga 14 Mei
Ulah kedua pengemudi tentu saja membahayakan pengendara lain. Sebab, dalam video itu nyaris saja kedua mobil ditabrak truk.
"Dua unit mobil terlibat kejar-kejaran di tol Buah Batu, Rabu 5 Mei 2021. Sangat membahayakan terlebih lagi di jalan tol. Atas informasi ini, redaksi PRFM sudah melaporkan ke @official.jasamarga. Video : Twitter MHartadijaya. Via : @prfmnews," tulis akun @warung_jurnalis.
Video viral ini mendapat sorotan dari netizen dan sudah ditonton lebih dari 56 ribu tayangan.
Banyak netizen yang mengaitkan video aksi dua mobil kejar-kejaran dan senggolan di Tol Buah Batu itu layaknya film Fast and Furious.
“Syuting Fast 9 gua bilang,” tulis @fahmyfachreza.
Baca Juga: PT Pan Brothers Didemo Usai Cicil THR, Eks Karyawan Malah Beri Cerita Pilu
Ada juga netizen yang mengaitkan video ini seperti sebuah permainan di video game.
Berita Terkait
-
FIFA Nilai Persib Klub Paling Profesional se-Indonesia, Bobotoh: Semoga Jadi Pelecut Buat Klub Lain
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang