SuaraJabar.id - Sepasang kekasih yang tengah asyik pacaran menjadi korban begal. Peristiwa ini terekam kamera CCTV dan menyebar di jejaring media sosial.
Peristiwa ini terjadi di kawasan Permunas Cijerah II, Jalan Melong, Cimahi Selatan Kota Cimahi, Minggu (9/5/2021) kemarin. Ponsel korban perempuan pun raib dibawa pelaku.
Berdasarkan video yang beredar, terlihat dua sejoli yang diduga merupakan sepasang kekasih tengah asyik ngobrol di Tempat Kejadian Perkara (TKP). Korban perempuan duduk di atas sepeda motor, sementara si pria nampak berdiri.
Kemudian datang dua pelaku menggunakan sepeda motor. Satu pelaku turun dari motor, dan merampas barang milik korban.
Baca Juga: Viral Hadang Serda Nurhadi, 11 Debt Collector Diupah hingga Rp 1 Juta
Korban pria sempat menghindar, sementara perempuan mencoba mempertahankan barangnya hingga terjatuh bersama motor yang didudukinya.
Setelah merampas barang milik korban, pelaku langsung tancap gas bersama rekannya yang menunggu di atas sepeda motor. Pria yang sebelumnya sempat menghindar, kembali lagi menemui pacarnya.
"Iya betul ada kejadian perampasan. Yang diambil itu HP," ujar Aldhia Malik Ibrahim (25), salah seorang warga setempat saat dikonfirmasi Suara.com, Senin (10/5/2021).
Ia mengungkapkan, pelaku sempat mengancam korban menggunakan senjata tajam kepada korban.
"Nodongin senjata tajam ke arah korban laki-laki tapi yang laki-laki bisa kabur dan korban perempuan di ambil paksa handponenya pelaku langsung kabur," ungkap Aldhia.
Baca Juga: Asyik Pacaran Tengah Malam, Sejoli Jadi Korban Penjambretan
Setelahn kejadian, kata dia, ada beberapa warga sekitar yang berusaha mengejar namun pelaku berhasil kabur.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kisah Pilu Alya Nugroho: Alami Patah Tulang di Tiga Titik Usai Bermain Wahana Air di Jogja
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
-
Viral Curhatan Polos Bocah SD ke Prabowo Soal Jalan Rusak Berlumpur: Kapan Jalan Dibangun, Pak?
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
12 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta, Kondisi Oke Tak Bebani Cicilan
Terkini
-
Coffee Shop di Solo Ini Sekarang Go Global Berkat BRI, Simak Pengalamannya
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
-
Malam Kelam Cisujen Sukabumi, Suara Tembakan Renggut Nyawa Petani di Saung Ilalang
-
BRI Pacu UMKM Tumbuh dengan KUR, Fokus Kepada Sektor Pertanian
-
Kamandalu Ashitaba Go Global, BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Jadi Gerbang Pasar Internasional