SuaraJabar.id - Tim Maung Galunggung Polres Tasikmalaya Kota mengamankan enam siswi SMP bersama dua remaja laki-laki dari sebuah rumah di Jalan Tawang Kulon, Kecamatan Tawang.
Saat diamankan, enam siswi SMP dan teman lelakinya tersebut tengah menggelar pesta meinuman keras atau miras oplosan.
Dari informasi, diduga enam siswi SMP itu kerap diajak pesta miras oleh dua remaja laki-laki yang ikut diamankan pada Minggu (5/9/2021) tersebut.
Dari lokasi, polisi menemukan satu botol miras jenis arak dan satu plastik miras jenis ciu.
Baca Juga: Melon Emas Bisa Hasilkan Puluhan Juta dari Lahan 100 Meter Persegi
"Kita mendapatkan laporan dari warga, kemudian bergerak menuju TKP. Di TKP kita temukan delapan remaja, di antaranya enam remaja perempuan dan 2 remaja laki-laki. Mereka masih pelajar SMP," ujar Kepala Tim Maung Galunggung Polres Tasikmalaya Kota Ipda Yudi dikutip dari Ayotasik.com-jejaring Suara.com.
Menurut Yudi, ke enam siswi SMP dan 2 remaja laki-laki yang diamankan rata-rata usia 15 sampai 16 tahun.
Dari pengakuan dua remaja laki-laki, mereka akan mengonsumsi miras yang dicampur dengan obat batuk.
"Di TKP masih ada satu botol miras yang masih utuh, rencana akan dioplos dengan obat batuk. Sebelumnya mereka juga sudah mengonsumsi miras jenis ciu," ucapnya.
Ia menuturkan, dari keterangan enam siswi SMP yang dalam kondisi pengaruh alkohol tersebut, mereka kerap diajak oleh ke dua remaja laki-laki mengonsumi miras.
Baca Juga: Berstatus PPKM Level 2, Daerah di Jabar Ini Siap Gelar PTM
"Kita interograsi ternyata mereka sudah sering diajak oleh dua remaja laki-laki itu. Mereka mengaku baru mengonsumsi miras setengah botol secara beramai-ramai dan terhenti saat kami datang," kata dia.
Berita Terkait
-
Seorang Pria Paruh Baya Diciduk Polisi Usai Lalukan Rudapaksa Terhadap Anak SMP
-
Bukan Opor Ayam, Ini 10 Kuliner Lebaran Unik Khas Tasikmalaya yang Wajib Kamu Coba
-
Tidak Banyak Food Vlogger Tahu, Ini 4 Kuliner Populer di Pusat Tasikmalaya
-
3 Destinasi Kerajinan Lokal Terbaik di Tasikmalaya yang Wajib Dikunjungi
-
Wisata Religi: Menyusuri Jejak Pemuka Agama Terkemuka di Tasikmalaya
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang