SuaraJabar.id - Seorang warga Dusun Kawarasan, Desa Sindangwangi, Kabupaten Pangandaran bernama Karsono dikabarkan menghilang tanpa jejak pada Minggu (26/9/2021) lalu.
Kekinian, Karsono sudah ditemukan oleh Taruna Siaga Bencana (Tagana) Pangandaran. Namun, kondisi Karsono berbeda 180 derajat dengan sebelum ia menghilang.
Ketua Tagana Pangandaran Nana Suryana mengatakan pihaknya sudah menemukan orang hilang tersebut di wilayah Mangunjaya.
“Kami tim gabungan langsung meluncur menuju lokasi ternyata benar, warga Sindangwangi Pangandaran ini kita temukan dalam keadaan hidup namun dalam kondisi seperti ODGJ,” ujar Nana Suryana.
Kondisi Karsono lanjut Nana cukup memprihatinkan, terdapat puluhan botol bekas air mineral yang ia kalungkan ke lehernya.
Ia diduga dalam kondisi mengalami gangguan jiwa ketika ditemukan.
“Kami berusaha menenangkan yang bersangkutan tentunya dengan cara yang sopan serta, agar yang bersangkutan tidak berontak,” katanya.
Setelah berhasil petugas bujuk, Karsono lalu ikut untuk diantarkan ke rumah keluarganya di Desa Sindangwangi.
“Alhamdulillah, yang bersangkutan tidak berontak atau melawan saat kita bawa pulang,” pungkas Nana.
Baca Juga: MUA Ini Rias Orang Gangguan Jiwa Jadi Cantik, tapi Malah Dihujat Netizen
Berita Terkait
-
Fenomena Sadfishing di Media Sosial, Bagaimana Cara Mengatasinya?
-
Pantai-Pantai Menawan di Selatan Jawa Barat, Surga Tersembunyi yang Wajib Dijelajahi
-
Benteng Terakhir Pesisir: Mengapa Zona < 1 Mil Harus Dilindungi Total
-
Indonesia Darurat Kesehatan Mental, Kasus Terbanyak: Depresi, Anxiety, dan Skizofrenia
-
Melihat Aktivitas ODGJ di Posyandu Jiwa Kota Kediri
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Baru Kumpul Tahun Baru, Keluarga Pramugari Esther Aprilita di Bogor Masih Berharap Mukjizat
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 205: Bedah Tuntas Dampak Monopoli Perdagangan
-
Bau Amis Dugaan 'Beking' Aparat di Tambang Emas Ilegal Gunung Guruh Tercium Kejagung
-
Tak Mau Ada Celah Korupsi! Bupati Bogor Gandeng KPK 'Pelototi' Proyek Tambang dan Jalan Leuwiliang
-
Mahasiswa di Bogor Akhiri Hidup di Kosan, Diduga Depresi Akibat Terjerat Judol