SuaraJabar.id - Satu bangunan di Desa Cibeureum, Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur rusak berat akibat tabung gas elpiji 3 kilogram meledak pada Kamis (7/10/2021).
Ledakan tabung gas elpiji tersebut juga menyebabkan tiga orang mengalami luka bakar.
Dikutip dari Ayobandung.com-jejaring Suara.com, ledakan terjadi saat Dudun Abdullah (50) akan memasak air.
Saat dinyalakan, kompor tidak ada apinya karena tabung gas kosong.
Baca Juga: Gadis 15 Tahun Tenggelam di Perairan Nusa Dua Ditemukan Meninggal Dunia
Ia kemudian mengganti tabung gas kosong itu dengan tabung gas baru. Usai dipasang regulator, Dudun lalu menyalakan api, namun tiba-tiba api menyambar atap rumah kemudian elpiji meledak.
Istri dan anaknya yang berada di dalam rumah, ikut tersambar api hingga mengalami luka bakar. Keduanya yakni Imas Masliah (50) dan Acep Hamdani (25).
Panit Reskrim Polsek Cugenang, Ipda Ferry, menuturkan, ledakan tabung gas 3 kilogram itu mengakibatkan satu rumah rusak berat dan tiga penghuni rumah alami luka bakar.
Usai ledakan, aparat dari Polsek Cugenang yang dibantu warga langsung membawa ketiga korban ke RSUD Cimacan untuk mendapatkan penanganan medis.
"Kami saat ini sedang melakukan penyelidikan ledakan akibat tabung gas elpiji 3 kilogram, karena selain menyebabkan tiga orang alami luka bakar, juga dua bangunan rusak,” kata Ferry.
Baca Juga: Asyik Berenang di Sungai, Gadis 15 Tahun Asal Cianjur Terbawa Arus
Di lokasi kejadian, petugas polisi mengamankan barang bukti dua tabung elpiji 3 kilogram, satu selang regulator, dan kompor gas.
"Kami pasang garis polisi di rumah terjadinya ledakan, agar mempermudah penyelidikan,” ungkapnya.
Berita Terkait
-
Kang Dedi Mulyadi Contek Gaya Prabowo, Sapa Warga Cianjur dari Atas Kap Mobil
-
Jalur Puncak Hari Ini: Pemudik Balik Campur Wisatawan, Macet Tak Terhindarkan?
-
BCL Masak Rendang dalam Jumlah Besar, Gas Elpiji yang Digunakan Jadi Sorotan
-
Bela Kepentingan Rakyat, Menteri Bahlil Mau Bersih-bersih Mafia Gas Melon
-
Kronologi Kecelakaan Maut di Cianjur, Bus Serempet Motor Hingga Lansia Tewas
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Cianjur Rawan Predator Anak! Ada 17 Kasus Pencabulan dan Pemerkosaan
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI