Scroll untuk membaca artikel
Andi Ahmad S
Sabtu, 09 Oktober 2021 | 12:14 WIB
Plt Bupati Bandung Barat Hengky Kurniawan [SuaraJabar.id / Ferry Bangkit]

"Jadi lebih baik kita yang mendekatkan diri ke masyarakat. Petugas bawa data, datang langsung ke 50 orang. Itu lebih fleksibel karena bisa pagi, siang, sore, bahkan malam. Tinggal menyesuaikan dengan waktu luang mereka saja," tutur Eisenhower.

Dirinya mengakui, cakupan vaksinasi Covid-19 di wikayahnya tersendat dengan masih minimnya warga di wilayah selatan Bandung Barat mendapatkan jatah vaksinasi.

Beberapa daerah di wilayah selatan Bandung Barat yang diprioritaskan untuk mendapatkan jatah vaksinasi di antaranya Rongga, Cipongkor, Gununghalu, hingga Cikalongwetan.

"Bagaimanapun di selatan KBB itu agak sulit untuk menggelar sentra vaksinasi karena aksesibilitasnya. Masyarakat itu sulit datang ke sentra vaksinasi dengan segala keterbatasan misalnya karena mungkin mereka bekerja sejak pagi sampai sore," ujarnya.

Baca Juga: Wapres Ma'ruf Ungkap 2 Modal Penting Segera Keluar dari Pandemi, Apa Saja?

Kontributor : Ferrye Bangkit Rizki

Load More