SuaraJabar.id - Warga Kabupaten Ciamis digegerkan dengan kabar hilangnya seorang anak perempuan berusia 15 tahun. Kabar itu menyebar cepat melalui grup percakapan warga di WhatsApp dan jejaring media sosial.
Dari informasi yang beredar, gadis yang hilang itu bernama Najwa Apriliani (15), warga Desa Pasirnagara, Kecamatan Pamarican, Kabupaten Ciamis.
Dikanarkan, pihak keluarga gadis yang hilang itu pun telah melaporkan hal tersebut kepada pihak Kepolisian.
Sekretaris Desa Pasirnagara Ahmad Zaelani ketika dihubungi HR Online, Minggu (31/10/201) membenarkan hilangnya gadis asal Pamarican tersebut.
Baca Juga: Dikabarkan Hilang, Pemuda Bantul Ditemukan Tewas di Pantai Samas
“Informasi itu benar, namun yang bersangkutan bukan warga Desa kami. Yang warga kami itu adalah kakaknya sekaligus yang melapor ke polisi,” katanya.
Untuk anak yang hilang itu, kata Ahmad Zaelani, merupakan warga Desa Sukajadi, Kecamatan Pamarican.
“Kami juga telah melakukan koordinasi dengan pihak Desa Sukajadi terkait kejadian ini,” terangnya.
Sementara itu, dihubungi terpisah kepala Desa Sukajadi Haiz Azka membenarkan jika Najwa merupakan warganya.
“Benar itu anaknya Pak Juhaemi warga Dusun Sukamaju, RT 17, RW 06, Desa Sukajadi. Kabarnya itu hilang sejak hari Sabtu (30/10/2021) kemarin,” terangnya.
Baca Juga: Para Keluarga Mie Instan, Keluarga Pasca Rempah
Untuk kronologis kejadian, Haiz Azka mengaku belum begitu mengetahuinya, namun dari informasi yang dia dapat, gadis asal Pamarican tersebut suka bergabung dengan anak-anak dari luar daerah .
Berita Terkait
-
Geger! Sudah 40 Hari Menghilang, Jejak Terakhir Kiano Pamit Salat ke Masjid
-
Bocah Kiano Hilang Usai Salat Maghrib, Keluarga Sudah Lapor Polisi Tapi Belum Ditemukan
-
Hilang usai Diajak Beli Makan, Bocah di Pasar Rebo Ternyata Diculik Tetangga
-
Geger! Ibu Asuh di AS Diduga Jual Anak demi Seekor Monyet Eksotis
-
Kritik terhadap Sistem Feodalisme, Ulasan Novel Gadis Pantai
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura