SuaraJabar.id - Kini berkirim pesan melalui WhatsApp makin asyik dengan adanya stiker. Kini pengguna bisa membuat stiker sendiri. Yuk simak cara membuat stiker WA dengan mudah.
Nggak ribet, cara membuat stiker WA ini kamu hanya perlu aplikasi tambahan untuk membuat stiker sesuai keinginan kamu, bahkan ekspresi kamu dan teman-teman kamu lho.
Tak cuma itu, nanti stiker buatanmu sendiri ini bisa kamu bagi ke teman-teman kamu lho. Selain lebih bervariasi, stiker juga membuat obrolan kamu lebih seru dengan teman-teman kamu di WhatsApp.
Mudah banget, begini cara membuat stiker WA dengan mudah.
Baca Juga: Viral! Order Air Mineral Lewat Chat WhatsApp, Balasan Nyentrik Tukang Galon Bikin Heran
Unduh Aplikasi Personal Sticker for WhatsApp dan Background Eraser
Langka utama yang kamu harus mengunduh aplikasi ''Personal Sticker for WhatsApp'' dan ''Backgound Sticker'' di perangkat HP kamu, lalu pilih foto dan gambar yang akan kamu gunakan untuk stiker nantinya.
Setelah itu install aplikasi tersebut, kamu bisa memasukkan foto atau gambar kamu di aplikasi tersebut.
Edit Stiker WhatsApp
Sebelumnya, cara membuat stiker di WA adalah edit dulu foto-foto kamu yang akan dijadikan stiker. Edit foto tersebut meliputi menghapus background dengan aplikasi bernama ''backgorund Eraser''.
Baca Juga: Cara Membuat Stiker WhatsApp Pakai Aplikasi Personal Sticker dan Background Eraser
Langkah ini kamu harus berhati-hati agar stiker WhatsApp kamu nantinya akan terlihat rapi.
Simpan format PNG
Cara membuat stiker WA selanjutnya adalah setelah kamu edit semua foto tersebut, jangan lupa untuk menyimpan foto dalam format PNG.
Dengan format baru ini akan memudahkan kamu nantinya.
Cara Menambahkan stiker di WA
Setelah kamu simpan semua gambar dan foto yang sudah diedit, sekarang waktunya untuk memasukkan hasil editan kamu di aplikasi ''Personal Sticker for WhatsApp''.
Yang perlu kamu lakukan adalah ''Add'' untuk di WhatsApp. Setelah langkah itu berhasil kini kamu bisa membuka WhatsApp kamu dan masuk pada fitur stiker dan pilih stiker buatan kamu tadi dan download.
Setelah langkah itu, pilih tanda favorit atau bintang agar stiker kamu bisa tersimpan di WhatsApp.
Itulah tadi cara membuat stiker WA dengan mudah, kini kamu bisa mencobanya.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Kirim Uang ke Luar Negeri? Ada Hadiah Menarik dari BRImo
-
Sokong Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024
-
Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Siapkan Penanganan Tanggap Darurat
-
Pengen Daftar BRI UMKM EXPO (RT) 2025, Ikuti Langkah-langkah Berikut!
-
Laba BRI Tembus Rp45,36 Triliun, UMKM Jadi Kunci Pertumbuhan