SuaraJabar.id - Plt Wali Kota Bandung Yana Mulyana mencopot Sekda Kota Bandung Ema Sumarna dari jabatan Ketua Harian Satgas Penanganan Covid-19 Kota Bandung.
Hal itu diketahui dari pernyataan Ema ketika ia ditanya ditanya mengenai perkembangan Covid-19 di Kota Bandung oleh wartawan.
Ketua Harian Satgas Penanganan Covid-19 Kota Bandung saat ini dijabat oleh Asisten Daerah I Asep Gufron.
"Saya gini, saya ini bukan ketua harian ya, ketua harian itu Asda 1 Asep Gufron, tanya aja (perkembangan Covid-19) ke beliau," ujarnya, di Balai Kota Bandung, Rabu (29/12/2021).
Baca Juga: Polisi Tangkap Tiga Pelaku Pemerkosa Anak 14 Tahun di Bandung
Ema mengungkapkan, pergantian Ketua Harian Satgas Penanganan Covid-19 Kota Bandung dilakukan langsung oleh Plt Wali Kota Bandung Yana Mulyana.
"Saya sudah digantikan posisi ketua harian itu oleh Asda 1, ada SK Wali Kota nya," ucapnya.
Evaluasi ASN Bandung
Pemerintah Kota Bandung saat ini sedang bersiap untuk melakukan evaluasi terhadap seluruh aparatur sipil negara (ASN) Kota Bandung mulai dari Eselon II, III, dan IV.
Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bandung Yana Mulyana dikabarkan akan melakukan reposisi jabatan terhadap seluruh ASN.
Baca Juga: Viral, Tampang Pelaku Pemerkosa Ramai-ramai ABG di Bandung, Netizen: Tembak, Anggap Hewan
Reposisi jabatan tersebut dilakukan secara menyeluruh terhadap ASN golongan tersebut. Posisi setingkat Kabid, kepala dinas, kepala bagian, hingga Sekretaris Daerah (Sekda) termasuk dalam evaluasi tersebut.
Berita Terkait
-
Profil Frans Datta, Rektor Universitas Maranatha yang Jawab 'Tantangan' Walkot Bandung
-
Trauma Kasus Yana Mulyana, Wali Kota Bandung Farhan Minta Bimbingan KPK untuk Pencegahan Korupsi
-
Eks Wali Kota Bandung Yana Mulyana Diperiksa KPK di Sukamiskin Terkait Suap Bandung Smart City
-
Kekayaan Muhammad Farhan di LHKPN, Berani Tolak Suap Proyek Rp3 Miliar
-
Farhan Koar-Koar Ogah Diajak Main Film Usai Jabat Wali Kota Bandung, Siapa Kena Sindir?
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
Terkini
-
Cianjur Rawan Predator Anak! Ada 17 Kasus Pencabulan dan Pemerkosaan
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI