Karir bisnisnya dimulai sejak mengikuti sang adik, Hasyim Djojohadikusumo membeli Kiani Kertas.
Kiani kertas dulu di miliki oleh salah satu pejabat di era orde baru, Bob Hasan. Setelah dipegang oleh Prabowo, pabrik kertas yang berlokasi di Mangkajang, Kalimantan Timur ini berganti nama menjadi Kertas Nusantara.
3. Memiliki tanah dan bangunan
Prabowo mempunyai tanah dan bangunan yang berada daerah Bogor dan Jakarta yang luasnya bila ditotal mencapai puluhan ribu meter.
Baca Juga: Mau Punya 50 Kapal Perang, Prabowo: TNI Bisa Jadi Terkuat se-Asia Tenggara
Mengingat betapa mahalnya harga tanah di daerah Bogor dan Jakarta bila dirupiahkan, tanah yang di miliki Prabowo berjumlah sekitar Rp230,44 miliar.
Bukan hanya dalam bisnis, ternyata masih banyak harta kekayaan Prabowo yang belum terhitung termasuk harta bergerak dan tidak bergerak lainnya.
Seperti tanah dan bangunan serta beberapa koleksi mobil mewah seperti Mobil Toyota Alphard, Land Rover, Mitsubishi Pajero, Toyota Lexus, Honda CR-v dan lainnya yang jika ditotal kedalam rupiah bernilai Rp1,43 milliar.
Selain mobil, ada harta bergerak lainnya seperti pertanian, peternakan, perkebunan yang memiliki beberapa hewan diantara 102 ekor kuda, 512 ekor kambing dan 80 ekor sapi. Jika ditotal, nilainya kurang lebih Rp 12,19 miliar.
Harta bergerak lainnya seperti barang-barang seni dan antik yang memiliki harga jual yang tinggi senilai Rp3 miliar dan benda bergerak lainnya senilai Rp 1,22 miliar.
Ada juga surat berharga dan biro-biro kas setara kas lainya yang bernilai sangat besar. Bila dirupiahkan total seluruhnya kurang lebih Rp22 Miliar.
Berita Terkait
-
Prabowo Ucapkan Selamat Hari Paskah 2025: Momentum Pererat Persaudaraan
-
Zulhas Tegaskan PAN Dukung Prabowo Capres 2029: Kalau Cawapres Kita Bicarakan Lagi
-
Prabowo Beri 1.000 Burung Hantu Demi Tingkatkan Produksi Pertanian, Menteri PU: Terima Kasih!
-
Komunikasi Rezim Prabowo Disebut 'Belepotan', Apa yang Sebenarnya Terjadi?
-
Asisten Patrick Kluivert Singgung Presiden Prabowo, Ada Apa?
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Cianjur Rawan Predator Anak! Ada 17 Kasus Pencabulan dan Pemerkosaan
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI