SuaraJabar.id - Kasus aktif COVID-19 di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat saat ini mencapai 2.056 orang, yang umumnya menjalani isolasi mandiri.
Kepala Bidang Pencegahan Pengendalian Penyakit (P2P) Dinas Kesehatan Kabupaten Indramayu Dede Setiawan mengatakan dari 2.056 kasus aktif COVID-19 saat ini rata-rata menjalani isolasi mandiri di rumah masing-masing, karena hanya mengalami gejala ringan.
Pada saat bersamaan, katanya, tempat tidur yang tersedia di rumah sakit rujukan dari kapasitas 184 unit, kini terisi 75 atau 40,76 persen.
"Untuk tempat tidur rumah sakit yang terisi pasien COVID-19 ada 75 unit," tuturnya, Kamis (3/3/2022) dikutip dari Antara.
Baca Juga: Pedoman Baru WHO: Pasien Covid-19 Varian Omicron Tidak Boleh Dapatkan Terapi 2 Obat Ini!
Menurutnya data terakhir, kasus COVID-19 baru di Kabupaten Indramayu bertambah 218 orang, sedangkan kesembuhan bertambah 124 orang.
Sementara untuk kasus kematian bertambah tiga orang, sehingga dari awal kasus itu diumumkan, warga Indramayu yang meninggal dunia akibat COVID-19 total mencapai 801 orang.
Dede menambahkan saat ini kasus COVID-19 di Indramayu terus menunjukkan tren kenaikan, untuk itu masyarakat perlu lebih memperketat protokol kesehatan.
Agar kasus yang saat ini sedang meningkat bisa segera melandai dan bisa dikendalikan, katanya, vaksinasi juga harus terus digencarkan. Masyarakat diminta untuk segera mengikuti program vaksinasi, selain tetap disiplin menjalankan protokol kesehatan.
Baca Juga: Angka Kesembuhan Pasien Covid-19 di Kota Malang Kian Meningkat
Berita Terkait
-
Intip Isi Garasi Lucky Hakim, Motor 'Bapak-Bapak' Jadi Koleksi Cabup Indramayu
-
Harta Bupati Karawang Capai Ratusan Miliar, Pantas Disebut Terkaya di Jawa Barat Kalahkan Nina Agustina
-
Lawan Bupati Terkaya di Kabupaten Termiskin, Segini Beda Harta Lucky Hakim vs Nina Agustina
-
Keluarga Berkuasa, Jabatan Adik Nina Agustina Tak Kalah Mentereng dari sang Ayah
-
Harta Kekayaan Turun Selama Jadi Wakil Bupati, Jumlah Utang Lucky Hakim Bertambah Miliaran Rupiah
Terpopuler
- Sritex Resmi PHK Ribuan Karyawannya, BNI jadi Satu-satunya Bank BUMN yang 'Nyangkut' Rp374 Miliar
- Siapa Intan Srinita? TikToker yang Sebut Roy Suryo Dalang di Balik Fufufafa Diduga Pegawai TV
- Pendidikan Intan Srinita, Ketahuan Bersih-bersih usai Sebut Roy Suryo Pemilik Akun Fufufafa?
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Dilaporkan Aliansi Bugis, Denny Sumargo bikin Permintaan Maaf Terbuka
Pilihan
-
Harga Emas Antam Lagi-lagi Jatuh Terjungkal Hari Ini
-
Prediksi Timnas Indonesia vs Jepang: Hanya Misi Sulit, Tapi Bukan Mustahil Garuda!
-
KUR Tak Termasuk Hapus Buku Kredit Macet, Ini Penjelasannya
-
Menakar Persentase Kemenangan Timnas Indonesia vs Jepang, Bukan Mustahil?
-
Siapa Rauf Purnama, TKN Prabowo-Gibran yang Kini Jadi Komisaris Utama Antam
Terkini
-
Tersedia 100 Ribu Hadiah Termasuk BMW 520i M Sport di BRImo FSTVL, Ini Cara Memenangkannya!
-
Lewat Tanya Sabrina, Kamu Bisa Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend
-
Pj Gubernur Jabar: 29 Orang Jadi Korban Kecelakaan Tol Cipularang
-
Penyebab Utama Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang Kilometer 92
-
Rekayasa Lalin Pasca Kecelakaan Beruntun Tol Cipularang: Kendaraan Keluar di Cikamuning