SuaraJabar.id - Warga Sukabumi Jawa Barat dikejutkan dengan getaran Gempa pada Rabu (16/3/2022) sekitar pukul 10.00 WIB. Warga berhamburan keluar rumah, terutama yang menempati bangunan lebih dari satu lantai.
"Saya tadi lagi dapur, kerasa banget goyangannya, langsung lari keluar kantor," jelas Inoy mengutip dari Sukabumiupdate--jaringan Suara.com.
Warga Cicurug, Bojonggenteng dan kawasan lainnya di Sukabumi juga melaporkan hal yang sama.
Dari laporan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), titik gempa di 113 km Tenggara, Kota Sukabumi, Jawa Barat.
"#Gempa Mag:5.5, 16-Mar-22 10:00:01 WIB, Lok:7.94 LS,106.94 BT (113 km Tenggara KOTA-SUKABUMI-JABAR)," tulis keterangan remsi akun BMKG, @infobmkg.
BMKG mencatat kedalaman gempa 10 km dan gempa tidak berpotensi tsunami.
"Hati-hati terhadap gempabumi susulan yang mungkin terjadi," tulis BMKG di laman resmi mereka.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Uji Materi UU Pers oleh Iwakum Dikabulkan, MK Cegah Kriminalisasi Wartawan
-
Haram Pertahankan Koruptor! Puluhan Kiai Muda NU Desak PBNU Pecat Gus Yaqut dan Kader Tersangka KPK
-
Tenda Putih Terpasang di Bogor, Keluarga Pramugari Esther Aprilita Pasrah Menanti Kabar dari Maros
-
Update Tragedi Tambang Pongkor, PT Antam Gandeng Aparat Selidiki Penyebab Asap Maut
-
Dilamar Partai Gema Bangsa, Sudirman Said: Tema Desentralisasi Politik Sangat Tepat