SuaraJabar.id - Kelangkaan minyak goreng khususnya jenis curah yang masih dibanderol Rp 14 ribu per liter di Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat membuat warga memanfaatkan ajang Operasi Pangan Murah untuk berburu minyak goreng.
Seperti yang terlihat di Operasi Pangan Murah yang digelar Dinas Kelautan Perikanan Dan Ketahanan Pangan (DKPP) Pangandaran di di sekitar Kecamatan Cijulang pada Kamis (24/3/2022). Kegiatan itu diserbu ratusan warga yang mencari minyak goreng.
Mayoritas masyarakat rela antre untuk memburu minyak goreng kemasan yang saat ini langka dan mahal di pasaran.
"Harga minyak goreng saat ini di pasaran Rp23 ribu, dilokasi pangan murah ini Rp14 ribu," ujar Dewi (37), seorang warga yang tengah antre untuk mendapatkan minyak goreng murah.
Baca Juga: Biasa Menemani Botram Jelang Ramadhan, Harga Jengkol Meroket
Pantauan di lapangan, antrean di halaman DKPKP Pangandaran dipenuhi ibu rumah tangga.
Bahkan banyak wanita hamil dan yang membawa balita rela masuk pada antrean pangan murah. Untuk mensiasati ketimpangan penjualan komoditas penjualan pangan murah, DKPKP menyediakan kupon untuk warga yang akan membeli minyak goreng kemasan.
"Kupon tersebut berlaku untuk yang akan membeli minyak goreng kemasan, namun pembeli juga harus membeli komoditas lain seperti sayuran dan nabati," jelas Dewi.
Supaya pembeli tidak dua kali membeli barang di lokasi pangan murah, panitia memberi tanda kepada pembeli yang sudah belanja dengan mencelupkan jari tangan ke bak tinta.
Pihak DKPKP Pangandaran juga menyiapkan persediaan pangan yang dijual agar kebutuhan masyarakat terpenuhi.
Baca Juga: Harga Minyak Goreng Belum Beres, Sekarang Kedelai Mahal Berdampak ke Tempe
Berita Terkait
-
Indonesia Bisa Kaya Raya! Inilah Peran Emak-Emak Matic Dalam Dongkrak PDB Hingga Triliunan Rupiah
-
Skandal Vonis Lepas Minyak Goreng: Istri Hakim hingga Sopir PN Jakpus Diperiksa Kejagung
-
5 Tempat Wisata Eksotis di Pangandaran, Eks Menteri Susi Singgung Harta Tiket Masuk
-
Resep Rahasia Santapan Pangandaran, 7 Kuliner Khas yang Bisa Kamu Bikin Sendiri di Rumah
-
Geram Mafia Peradilan, Sahroni Minta Kejagung Bongkar Habis Suap Vonis Lepas Kasus CPO
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Ekonomi Sulit? 3 Kisah Inspiratif Buktikan Toko Ritel Ini Solusi Hemat untuk Keluarga Indonesia
-
Jangan Sampai Ada Korban Lagi, Dedi Mulyadi Wanti-wanti Katering Program Makan Bergizi Gratis
-
Jadi Sorotan Dedi Mulyadi, Bupati Subang Klaim Premanisme di Pabrik BYD Tuntas
-
Modern Cancer Hospital Guangzhou: Bangun Kembali Kehidupan dengan Minimal Invasif Terintegrasi
-
Imigrasi Jabar Bongkar Potensi Bahaya Orang Asing di Bandung-Cimahi!