SuaraJabar.id - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menjelaskan realisasi pendapatan daerah Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Pemda Provinsi Jabar tahun 2021 berhasil menyentuh angka 102,41 persen, melebihi target yang telah ditetapkan.
Menurut Gubernur Ridwan Kamil dalam siaran persnya, Sabtu, jika dinominalkan hingga 31 Desember 2021 maka realisasi pendapatan daerah Pemdaprov Jabar berhasil meraup Rp 36,991 triliun berhasil melebihi target pendapatan yang telah ditetapkan sebesar Rp 36,123 triliun.
"Pendapatan daerah tersebut bersumber dari, pendapatan asli daerah (PAD), realisasinya mencapai Rp 20,333 triliun lebih, atau 103,99 persen dari target yang telah ditetapkan sebesar Rp1 9,553 triliun lebih," kata Ridwan Kamil seusai menyampaikan nota pengantar laporan pertanggungjawaban APBD tahun 2021 dalam Rapat Paripurna di Gedung DPRD Jabar, Jalan Diponegoro, Kota Bandung.
Sedangkan, terkait realisasi APBD tahun 2021 sisa lebih pembiayaan anggaran (silpa) yaitu sebesar Rp 2,575 triliun.
Pada pemimpin Rapat Paripurna yang hadir, Gubernur meminta untuk mengawal lebih lanjut mengenai laporan pertanggungjawaban yang telah disampaikan.
"Mudah-mudahan materi dan penjelasan secara garis besar mengenai laporan pertanggungjawaban pelaksanaan APBD Provinsi Jabar tahun anggaran 2021 ini, dapat dijadikan bahan pembahasan lebih lanjut," katanya. [Antara]
Berita Terkait
-
Usai Reses, 294 Anggota DPR Hadiri Rapat Paripurna Perdana Tahun 2026
-
Persija Jakarta Hadirkan Terobosan Baru, Jembatani Sepak Bola dan Literasi Investasi
-
Status Dicabut, Masjid Agung Bandung Tak Lagi Masjid Raya
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Kabar Gembira Warga Bogor Barat: Akhir dari Era 'Jalur Neraka' Dimulai dengan Anggaran Rp100 Miliar
-
Hasil Pertemuan Rudy Susmanto dan Pengusaha: Sepakat Hibahkan Lahan, Siap Lobi Dedi Mulyadi
-
Dorong Lapangan Kerja Baru, Pemkab Bogor Buka Ruang Kolaborasi Seluas-luasnya Bagi Swasta
-
5 Spot Trekking Santai di Karawang Buat Healing Sekeluarga
-
KPK Garap Anggota DPRD Bekasi Iin Farihin! Buntut Kasus Suap Kolaborasi Bupati dan Sang Ayah?