Scroll untuk membaca artikel
Ari Syahril Ramadhan
Sabtu, 23 Juli 2022 | 11:55 WIB
Sebuah truk tronton tabrak dua rumah di pinggir jalan yang berada di Kampung di Kampung Bangkongreang RT 01 RW 04 Desa Benda Kecamatan Cicurug Kabupaten Sukabumi, Sabtu (23/7/2022) dini hari. [Sukabumiupdate.com]

Polisi sudah memberi garis pengaman di lokasi kejadian, juga terlihat sejumlah petugas PLN melakukan perbaikan jaringan listrik yang sempat padam di sekitar lokasi kejadian.

Load More