Setelah menendang, oknum suporter Persib Bandung itu langsung kembali lari ke tengah kerumunan.
Video keributan itu diketahui terjadi menjelang laga persahabatan Persija vs Chonburi FC di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara dan juga pertandingan pekan pertama Liga 1 2022 Bhayangkara FC vs Persib di Stadion Wibawa Mukti Cikarang.
Terkait hal itu, polisi melakukan pengecekan terhadap beredarnya video viral keributan suporter sepakbola di Stasiun Jatinegara itu.
Kepala Unit Reserse Kriminal Polsek Jatinegara Iptu Zulkasman mengatakan pihaknya hingga saat ini belum mendapat laporan mengenai kejadian tersebut.
"Nanti dicek. Saya cek dulu," kata Zulkasman di Jakarta, Senin (25/7/2022).
Sementara itu, Ketua The Jakmania Diky Soemarno juga mengaku belum tahu terkait keributan itu.
"Belum ada informasi sih dan kami kemarin (24/7) baru nonton di JIS. Fokus kami di JIS sih kemarin," ujar Diky seperti dikutip Antara.
Tag
Berita Terkait
-
Viral Anggota Geng Motor Ngaku Cuma Ikut-ikutan saat Interogasi Polisi
-
Aksi Pria di Sulawesi Bisa Cetak Uang Pakai Bantal, Warganet Sebut Pembohongan Publik
-
Viral Video Orang Nonton Zebra Cross Kosong di Citayam Fashion Week: Demi Allah Gak Ada Apa-apaan!
-
Momen Suara Azan Bergema di JIS, Ribuan Penonton dan The Jak Auto Hening, Publik: Merinding Banget
-
Rekannya Ditendang, Suporter Persija Tunggu Pendukung Persib di Stasiun Manggarai Dibubarkan Polisi
Terpopuler
- Dulu Dicibir, Keputusan Elkan Baggott Tolak Timnas Indonesia Kini Banjir Pujian
- Lupakan Vario! 5 Rekomendasi Motor Gagah Harganya Jauh Lebih Murah, Tenaganya Bikin Ketagihan
- Pemain Keturunan Rp52,14 Miliar Follow Timnas Indonesia: Saya Sudah Bicara dengan Pelatih Kepala
- Sedan Bekas Tahun Muda Mulai Rp 70 Juta, Ini 5 Pilihan Irit dan Nyaman untuk Harian
- Pemain Keturunan Palembang Salip Mauro Zijlstra Gabung Timnas Indonesia, Belum Punya Paspor RI
Pilihan
-
3 Kuliner Khas Riau yang Cocok Jadi Tren Kekinian, Bisa untuk Ide Bisnis!
-
Ole Romeny Jalani Operasi, Gelandang Arema FC Pilih Tutup Komentar di Instagram
-
Pengusaha Lokal Bisa Gigit Jari, Barang Impor AS Bakal Banjiri Pasar RI
-
BREAKING NEWS! Satoru Mochizuki Dikabarkan Dipecat dari Timnas Putri Indonesia
-
Tarif Trump 19 Persen Bikin Emiten Udang Kaesang Makin Merana
Terkini
-
Rekening Ludes Hitungan Menit, Ini 7 Cara Ampuh Tangkal Maling M-Banking via WhatsApp
-
Melalui Kolaborasi Program Air Bersih di Cibalong Tasikmalaya, Bank Mandiri Perkuat Komitmen ESG
-
Siswa SMA Tewas di Garut Akibat Perundungan? Ini Penjelasan Kementerian Pendidikan
-
Sejarah Gempa yang Mengguncang Kabupaten Bekasi
-
BRI Menuju One of The Most Profitable Bank in Southeast Asia: Launching BRILiaN Way